Kymco Ionex EV: Motor Listrik dengan Baterai yang Dapat Ditukar dan Jarak Tempuh 200 KM, Cocok untuk Kaum Muda

--

OKI NEWS – Kymco Ionex EV menghadirkan terobosan baru dengan sistem baterai yang dapat ditukar, memungkinkan jarak tempuh hingga 200 kilometer dalam sekali pengisian. 

Dengan desain modern dan fitur canggih, motor listrik ini ditujukan untuk memenuhi tuntutan kaum muda yang menginginkan kendaraan yang efisien dan stylish.

Kymco Ionex EV adalah sepeda motor listrik yang menghadirkan solusi baterai yang dapat ditukar. Berbeda dengan baterai terpasang permanen, Ionex memungkinkan pengendara untuk menukar baterai yang habis dengan yang terisi penuh dalam beberapa menit, mirip dengan mengisi bahan bakar. Pengendara dapat melakukan pertukaran baterai di ribuan kios, serupa dengan mesin penjual otomatis.

Memadukan teknologi terbaru dengan desain yang menarik, Ionex EV menawarkan alternatif yang ramah lingkungan dan praktis untuk kebutuhan transportasi sehari-hari. Berikut spesifikasi lengkapnya.

BACA JUGA:Perkenalan Zapp i300: Motor Listrik Premium yang Menggabungkan Desain Ramping dan Kinerja Optimal

BACA JUGA:Smoot Zuzu Hadir dengan Desain Retro Futuristik dan Teknologi Swap Baterai: Motor Listrik Sempurna untuk Gen-Z

Spesifikasi performa Kymco Ionex EV

Pada saat skuter listrik lain hanya menawarkan jarak tempuh di bawah 100 km, Ionex diklaim bisa menempuh jarak 200 km hanya dalam satu kali pengisian baterai.

Untuk daya tahan jangkauannya, motor listrik Kymco Ionex EV memiliki baterai model LiFePo4 (LFP) sebagai sumber energinya. 

Dalam perfoma motor Kymco Ionex EV ini walaupun memiliki body kecil mampu melaju hingga kecepatan 50 km/jam, dengan kemampuan jarak tempuh 90 Km.

BACA JUGA:Honda PCX Electric: Motor Listrik Premium dengan Tenaga lebih Responsif, Segini Harganya

BACA JUGA:Yamaha Mio S 125: Solusi Motor Matic Modern untuk Ibu-Ibu dengan Fitur Bagasi Luas dan Desain Stylish

Di bekali dengan adanya kapasitas baterai dengan dinamo listrik berkapasitas 3.200 Watt atau setara 4,3 daya kuda. 

Untuk pada beban yang dimiliki oleh Motor Listrik Kymco Ionex EV ini telah 93 kilogram. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan