HP Lemot? Simak 7 Tips Jitu Menghapus File Sampah di HP, Dijamin Ngebut Seperti Baru!

Minggu 09 Jun 2024 - 19:37 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

Aplikasi Cleaner dapat mendeteksi berbagai file sampah yang ada di HP. Nantinya, aplikasi ini akan berjalan untuk membersihkan file sampah.

BACA JUGA:MacBook Air M3 Akan Segera Hadir di Indonesia Desain Tipis dan Ringan, Punya Layar Liquid Retina 13,6 Inci

BACA JUGA:Review HP Flagship Oppo Find X7 Ultra: Menawarkan 2 Kamera Periskop Memukau, Jadi Incaran Pecinta Fotografi

Tips agar Memori HP tidak Penuh 

1. Hapus Aplikasi dan Game yang Tidak Diperlukan

Selalu selektif dalam menginstal aplikasi dan game, pastikan hanya menyimpan aplikasi yang benar-benar diperlukan.

Jangan sampai menyimpan game atau aplikasi dengan ukuran file besar karena dapat menghabiskan banyak ruang penyimpanan.

BACA JUGA:Ngaku Keluarga Keraton Demi Makan Tidur Gratis di Rumah Warga, Pria Asal OKI Ini di Tangkap Polisi Yogyakarta

BACA JUGA:Redmi 10: HP Rp2 Jutaan dengan Spesifikasi Mumpuni Chipset G88 dan Baterai 5000 mAh

2. Hapus Cache dan Junk File

Rutin bersihkan cache atau file sampah yang menumpuk. Cache aplikasi dan file sementara dapat memakan ruang penyimpanan.

3. Matikan Opsi Update Otomatis di Google Play Store

Beberapa aplikasi secara otomatis mengunduh pembaruan, jangan lupa matikan opsi ini jika ingin menghemat ruang penyimpanan.

BACA JUGA:Oppo Reno 12 5G dan Reno 12 Pro 5G: Dua HP Gahar Segera Hadir di Indonesia, Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Infinix Smart 8 Plus Harga Rp 1 Jutaan Punya Baterai 6.000 mAh: Kombinasi Ideal HP Canggih Performa Unggul!

4. Gunakan Aplikasi Cleaner dan Antivirus

Kategori :