OKINEWS. CO - Nokia menghadirkan duel menarik antara Nokia G310 5G dan G42, kedua perangkat ini menawarkan spesifikasi yang menggoda namun memiliki perbedaan harga yang mencolok.
Atas kehadiran Nokia G310 5G di pasaran Indonesia, telah mengundang banyak konsumen yang membandingkannya dengan handphone Nokia G42.
Dilansir dari berbagai sumber, perbandingan antara dua handphone Nokia antara Nokia G310 5G dengan Nokia G42 sebab keduanya memiliki harga yang berbeda jauh.
Namun, secara realita, handphone Nokia seri G310 5G dan Nokia G42 justru mempunyai performa yang nyaris sepadan.
BACA JUGA:Vivo Y18 Siap Meluncurkan: Ponsel Entry Level Performa Gahar, Harganya Cuma Segini!
Nokia G310 5G dan Nokia G42 adalah dua ponsel yang sering dibandingkan oleh konsumen karena perbedaan harga yang signifikan.
Meskipun demikian, keduanya memiliki performa yang nyaris sepadan. Berikut adalah perbandingan antara keduanya:
1. Chipset Qualcomm Snapdragon 480 Plus
Keduanya menggunakan chipset yang sama, yaitu Qualcomm Snapdragon 480 Plus. Ini berarti performa prosesor dan grafis pada kedua ponsel sebanding.
BACA JUGA:Realme GT Neo 6: Perbandingan Spesifikasi dan Fitur Unggulan! Siap-Siap Ngiler
2. Kapasitas Baterai dan Pengisian Cepat
Keduanya memiliki kapasitas baterai 5.000 mAh. Pengisian daya cepat baterai juga sama besarnya, yaitu 20W.
3. Kamera