OKI NEWS – Advan Soulmate kini hadir sebagai laptop pilihan terbaik untuk multitasking dengan harga Rp2 jutaan. Begini speknya!
Advan Soulmate hadir sebagai laptop multitasking untuk kaum low budget karena harganya yang sangat terjangkau.
Bahkan Direktur Advan mengungkap jika Advan Soulmate memiliki peforma yang patut diperhitungkan untuk mendukung kegiatan sehari-hari sehingga cocok untuk pelajar.
Dengan harga yang sangat terjangkau, Advan Soulmate cocok banget buat anak-anak pelajar yang ingin belajar menggunakan laptop.
BACA JUGA:Harga iPhone 11 Terjun Bebas jadi Lebih Murah di iBox, Masih Worth It Dibeli?
BACA JUGA:Rekomendasi Smartphone Murah Tapi Tidak Murahan Harga Mulai dari Rp2 Jutaan, Ada Siapa Aja?
Advan Soulmate kini hadir sebagai laptop multitasking low budget yang bisa diandalkan untuk ana-anak. Begini review speknya.
Spesifikasi Advan Soulmate
Memang harganya murah, tapi untuk desainnya gak murahan. Sebab Advan Soulmate memiliki desain yang terlihat mahal dan elegan.
BACA JUGA:Duel Raja Flagship Samsung Galaxy S24 Ultra vs Xiaomi 14 Ultra, Mending Mana?
BACA JUGA:Honda PCx 150 Menjadi Pilihan di Tahun 2024? Intip Keunggulan dan Kekurangannya Sebelum Membeli
Minimalis dan elegan, Advan Soulmate menampilkan bezel tipis di sekeliling layar untuk work area yang luas.
Overall penampilan desain Advan Soulmate cukup memuaskan mata dan tidak terlalu berlebihan untuk dibawa kerja.
Bobotnya juga cukup ringan hanya 1,47 kg dengan bentang layar 14 inci dengan tebal 22 mm saja.