Razer Kishi Ultra sebagai Konsol Game Pertama yang Bisa untuk Segala Perangkat, Berapa Harganya?

Sabtu 22 Jun 2024 - 19:29 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

Dengan form factor yang lebih lebar, pengguna tidak perlu lagi melepas casing jika ingin memasang perangkat Kishi Ultra. 

BACA JUGA:Huawei Mediapad T3 10: Tablet Multifungsi Dengan Layar IPS LCD Luas dan Desain Ringan Mudah Dibawa!

BACA JUGA:Lebih Unggul ChatGPT atau Gemini AI? Ketahui Perbedaan dan Keunggulannya di Sini!

Beralih ke desain tombol, sangat nyaman karena terdapat tombol Mecha-Tactile ABXY dan D-Pad 8 arah. 

Lengkap dengan tombol Trigger yang dibuat dengan ukuran seperti konsol controller, ada juga tombol multifungsi L4/R5 yang bisa diprogram sesuai kebutuhan.

Nah menariknya, Rizer memberikan langganan gratis di aplikasi Nexus untuk memudahkan kustomisasi tombol di bagian ribah game yang kompatibel di perangkat menggunakan sistem operasi iOS dan Android.

Untuk harganya sendiri, kontrol game terbaru Razer Kishi Ultra dibanderol dengan harga 149,99 dolar Amerika Serikat atau setara dengan Rp2,4 jutaan. 

BACA JUGA:Selesaikan Tawaf Ifadhah, Jamaah Haji Kabupaten OKI Siap untuk Tawaf Wada

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru Yamaha Lexi 155cc, Kapasitas Mesin Menggiurkan Berapa Harganya Sekarang?

Belum diketahui secara pasti apakah kontrol game ini juga akan dipasarkan di Indonesia, tetapi jika tertarik kamu bisa melakukan pembelian melalui situs resmi Razer untuk mendapatkan Razer Kishi Ultra ini.

Kategori :