Mobil Daihatsu Sigra: LCGC MPV Paling Laris di Indonesia, Fitur Canggih, Harga Terjangkau dengan Performa Oke!

Sabtu 29 Jun 2024 - 18:44 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

Dengan harga terjangkau dan fitur-fitur yang menarik, Daihatsu Sigra menjadi pilihan yang cocok bagi keluarga muda Indonesia. 

BACA JUGA:Stylish tapi Harga Cuma Sejutaan, Cek Spesifikasi Redmi A3 2024 di Indonesia, Tertarik?

BACA JUGA:Review Xiaomi 13T Pro: HP Flagship Tawarkan Keunggulan Fotografi dengan Layar AMOLED 144Hz

Menariknya juga sejak peluncuran perdananya pada 2016, Astra Daihatsu Sigra telah terjual 370 ribu unit. Mengenai pilihan jantung penggerak. Sigra memiliki dua opsi mesin, yakni 1,0 liter berteknologi 1KR-VE DOHC VVT-i.

Kemudian ada juga enjin 1,2 liter (3NR-VE DOHC Dual VVT-i) dengan performa cukup. Daihatsu menjanjikan efisiensi bahan bakar tetap optimal. Masyarakat dalam memilih dalam enam tipe sebagai berikut:

• Daihatsu Sigra 1.0 D MT Rp139 juta

• Daihatsu Sigra 1.0 M MT Rp149,6 juta

BACA JUGA:Stylish tapi Harga Cuma Sejutaan, Cek Spesifikasi Redmi A3 2024 di Indonesia, Tertarik?

BACA JUGA:Waspada Minum Pakai Sedotan Plastik Ternyata Berbahaya Loh untuk Kesehatan, Kenapa?

• Daihatsu Sigra 1.2 X MT Rp157,3 juta

• Daihatsu Sigra 1.2 X AT Rp170,6 juta

• Daihatsu Sigra 1.2 R MT Rp164 juta

• Daihatsu Sigra 1.2 R AT Rp178,8 juta

BACA JUGA:Motor Listrik Viar New Q1: Baterai Lithium-Ion 60 Volt Berkapasitas 23 Ah Bisa Menempuh Hingga Jarak 120 KM

BACA JUGA:iQoo Neo 9 Pro: Performa Mumpuni Snapdragon 8 Gen 2 dan Kamera Canggih, Cek Spesifikasi dan Harganya!

Eksterior 

Kategori :