Bagian yang menarik adalah pada bagian finishing matte pada penutup belakangnya, yang membuat smartphone ini tidak licin dan tidak mudah kotor.
BACA JUGA:HP 5G Terbaik Mending Vivo V30 Lite atau Redmi Note 13 Pro, Pilih yang Mana?
Terdapat pula corak melintang yang bertekstur pada bagian belakang smartphone, yang dapat memantulkan cahaya jika dilihat dari sudut tertentu.
Infinix Hot 40 Pro mempunyai karakter desain kekinian dengan tepi rata dan layar punch hole yang tersedia dalam empat varian wara, diantaranya Horizon Gold, Starlit Black, Palm Blue, dan Starfall Green.
3. Speaker Stereo yang Lantang
Infinix Hot 40 Pro memiliki speaker stereo, dimana posisi speaker utama ada di frame bagian bawah dan speaker sekundernya menjadi satu dengan earpiece.
BACA JUGA:Review Tecno Phantom X2 Pro Menawarkan Performa Gahar Ditenagai SoC Dimensity 9000
Speaker stereo pada Infinix Hot 40 Pro mempunyai suara yang lantang meski berada di lingkungan yang bising.
4. Performa Gahar
Infinix Hot 40 Pro mempunyai performa yang gahar berkat dukungan chipset MediaTek Helio G99, yang dilengkapi dengan CPU delapan inti dengan komposisi 2 Cotex A76 dan 7 Cortex A55.
Menariknya, Helio G99 ini telah mendukung penyimpanan UFS 2.2. Penyimpanan ini juga dipasang pada Infinix Hot 40 Pro dengan kapasitas 256 GB.
BACA JUGA:Rekomendasi Smartphone Murah yang Sudah Dibekali Baterai Berkapasitas Super Besar 6.000 mAh
5. Dilengkapi Sensor Giroskop Fisik, NFC, dan Slot microSD