Oppo Find X7 Ultra hadir dengan kamera utama menggunakan sensor Sony LYT-900 berukuran 1 inci dengan bukaan f/1.8 dan OIS.
Resmi Turun Harga Hingga Rp1 Jutaan, HP Gaming Rekomended dengan Konektivitas 5G
Kamera Ultrawide menggunakan sensor baru dari Sony, yaitu LYT-600 berukuran 1/1.95 inci dengan focal length setara 14 mm.
Dan dua Kamera Telephoto Periskop menggunakan sensor Sony IMX890 dengan optical zoom 3x dan jarak fokus minimum 25 cm.
Satunya menggunakan sensor Sony IMX858 dengan kemampuan zoom 6x dan fokus dari jarak 35 cm.
BACA JUGA:7 Tips Jaga Kesehatan bagi Jemaah Haji, Jangan Lupa Terapkan Ini!
BACA JUGA:314 Calon PPK Kabupaten Muara Enim Ikut Tes Wawancara
2. Hasil Kamera Luar Biasa
Warna dan keseimbangan putih yang baik dalam foto dan video. Dengan Efek bokeh yang sangat baik dan isolasi subjek yang baik dan tingkat detail yang tinggi.
Detail yang baik pada zoom medium dan panjang dan kualitas tekstur serta noise yang seimbang baik dalam kondisi cahaya rendah.
3. Skor Tinggi di DXOMARK
Oppo Find X7 Ultra berhasil mendapatkan skor total 157 dalam pengujian kamera DXOMARK, berbagi peringkat teratas dengan Huawei Mate 60 Pro+.
BACA JUGA:Update Harga Advan Workplus: Laptop Kantoran Multitasking, Harganya jadi Segini!
Kameranya juga unggul dalam penangkapan potret dengan warna alami dan detail resolusi yang tinggi.
4. Teknologi HyperTone dan Aplikasi Kamera Master Mode