Dilengkapi fitur 10W Reverse Wireless Charging yang memungkinkan ponsel untuk mengisi daya perangkat lain secara nirkabel.
Chipset Snapdragon 8 Gen 1 juga dirancang untuk efisiensi daya yang lebih baik, sehingga ponsel ini dapat bertahan lebih lama dengan penggunaan yang intensif.
Bodi Oppo Find X5 5G terbuat dari material kaca dan aluminium, memberikan kesan premium dan kokoh.
BACA JUGA:Spesifikasi Redmi Note 12 Pro+ 5G Desain Modis dan Stylish Ditenagai Mediatek Dimensity 1080
BACA JUGA:iQOO 12 Pro Solusi HP Gaming Keras: Smartphone Flagship dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3
Oppo Find X5 5G dirancang dengan desainnya yang ramping dan elegan dengan material keramik yang tahan gores, serta dimensi 160.3 x 72.6 x 8.7 mm dan berat 196 gram.
Tersedia dalam beberapa pilihan warna menarik seperti Ceramic White dan Glaze Black yang menambah kesan mewah.
Oppo Find X5 5G memiliki keunggulan beberapa dalam hal kamera yang membuatnya sangat menarik bagi para penggemar fotografi dan videografi.
Dilengkapi dengan sistem kamera yang didukung oleh MariSilicon X dan dua sensor IMX766 dari Sony, kamera wide dan ultra-wide 50MP memberikan hasil foto dan video berkualitas tinggi.
BACA JUGA:Rekomendasi Smartphone Murah Pilihan Terbaik Untuk Orang Tua ,Harga Mulai dari Rp1 Jutaan
BACA JUGA:Huawei Pura 70 Tawarkan Desain Premium dan Performa Mumpuni Berkat Chipset Kirin 9010
Kamera telefoto 13MP memungkinkan zoom optik yang lebih baik tanpa mengorbankan kualitas gambar.
Dibekali juga dengan teknologi kalibrasi warna dari Hasselblad memastikan warna yang dihasilkan kamera sangat akurat dan natural.
Dengan dukungan MariSilicon X, Oppo Find X5 5G mampu menghasilkan foto malam hari yang lebih terang dan jelas dengan detail yang baik.
Dilengkapi dengan OIS (Optical Image Stabilization) dan EIS (Electronic Image Stabilization), kamera Oppo Find X5 5G mampu mengurangi blur dan menghasilkan video yang lebih stabil.
BACA JUGA:Spesifikasi Redmi Note 12 Pro+ 5G Desain Modis dan Stylish Ditenagai Mediatek Dimensity 1080