All New Toyota Rush 2024: Mobil Hybrid Spesifikasi Gahar Nan Memukau, Segini Harganya!

Senin 29 Jul 2024 - 20:39 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

OKI NEWS – Mobil Toyota Rush 2024 meluncur di Indonesia dengan mengusung mesin hybrid yang banyak digunakan pada mobil-mobil keluaran terbaru saat ini.

Toyota Rush 2024 bahkan memadukan keunggulan teknologi hybrid terbaru dengan SUV dengan desain yang lebih modern dan gagah.

All New Toyota Rush 2024 mengguncang pasar otomotif tanah air dengan kombinasi mesin garang, desain modern, dan fitur canggih.

Toyota Rush 2024 sebagai salah satu mobil yang selalu  menjadi favorit pilihan masyarakat di tengah ketatnya persaingan mobil SUV di zaman sekarang.

Toyota Rush 2024 kembali membawa nuansa kemewahan dalam kepraktisan keluarga dengan kapasitasnya yang mampu menampung hingga tujuh penumpang.

Spesifikasi Toyota Rush 2024

Dengan desain eksterior yang menggabungkan sporty, kokoh, dan sentuhan elegan. Toyota Rush 2024 menghadirkan kesan tangguh yang terpancar dari garis-garis desainnya yang berani.

Ruang pada rush 2024 akan memiliki kabinnya yang lapang dan nyaman menjadikannya pilihan utama bagi keluarga yang mengutamakan kenyamanan, dengan  gaya modern.

Pada sentuhan interiornya akan menyuguhkan desain mewah yang dihiasi dengan material premium dan teknologi tercanggih.

Interior yang luas dan lapang dari Toyota Rush 2024 menjadikannya pilihan ideal bagi mereka yang membutuhkan mobilitas tanpa harus mengorbankan kenyamanan dan ruang.

Di bagian dashboard, Toyota Rush 2024  terdapat head unit dengan teknologi layar sentuh berukuran 7 inci yang sudah terintegrasi dengan Android Auto dan Apple CarPlay. 

All New Toyota Rush 2024 memiliki sejumlah keunggul dengan dilengkapi  mesin bensin 1.5 liter 4 silinder segaris.

Keunggulan mesin mobil ini mampu menghasilkan tenaga sebesar 79 hp dan torsi hingga 141 Nm tapi  tidak hanya terletak pada performa tinggi.

Tetapi juga dilengkapi dengan sistem Dual VVT-i, membuatnya lebih irit bahan bakar dan ramah lingkungan.

Kategori :