BMW Motorrad Indonesia Luncurkan Motor Listrik CE 04: Harga Mengejutkan, Termahal di IIMS 2024!

Minggu 11 Aug 2024 - 07:42 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

BMW CE juga sudah menggunakan fast charging dari kondisi kosong sampai penuh 1 jam 40 menit.

Sementara pengisian daya dari 20 persen hingga 80 persen, membutuhkan waktu 45 menit saja.

BACA JUGA:Motor Disita Leasing? Jangan Panik, Cukup Lakukan Tips Ini!'

BACA JUGA:Polytron Fox Electric: Pemegang Takhta Motor Listrik Terbaik di GIIAS 2024, Harganya Cuma Segini!

Motor listrik ini dibekali suspensi depan menggunakan model teleskopik berdiameter 35mm.

Sementara itu sokbreker belakang pegas dengan kontrol langsung dan sepenuhnya tertutup.

Ban depan menggunakan ukuran 120/70 R15 67H, sementara belakang 160/60 R15 56H.

Pada sistem pengereman juga menggunakan cakram ganda di depan dan cakram tunggal pada bagian belakang.

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Motor Listrik untuk Ngojol, Kata Siapa Gak Bisa?

BACA JUGA:5 keunggulan Chery iCar 03 yang Katanya SUV Setrum Off-Road Pertama di Indonesia!

Kemudian tak lupa sistem ABS terbaru dan ABS Pro juga ikut dibekali.

Terdapat pula perangkat elektronik canggih, seperti sistem Automatic Stability Control (ASC), Dynamic Traction Control (DTC), serta 4 mode berkendara, Eco, Rain, Road, dan Dynamic.

Panel instrumen menggunakan layar TFT 10,25 inci, yang terintegrasi map navigasi dan konektivitas langsung melalui BMW Motorrad Connected apps.

Headlight sudah di lengkapi dengan powerfull LED dan Adaptive Headlight Pro.

Tak perlu khawatir soal tempat penyimpanan yang tetap ada di samping dan depan.

BACA JUGA:Polytron Fox Electric: Pemegang Takhta Motor Listrik Terbaik di GIIAS 2024, Harganya Cuma Segini!

Kategori :