Mengungkap Keunggulan Toyota Prius Hybrid 2024, Teknologi Modern-nya Bikin Ngiler!

Selasa 13 Aug 2024 - 17:30 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

OKI NEWS – Belum genap sebulan sejak peluncurannya, Toyota Prius Hybrid 2024 sukses mengguncang pasar otomotif di Indonesia berkat teknologi modern-nya.

Bagaimana tidak, Toyota Prius Hybrid 2024 dicap sebagai mobil ramah lingkungan yang hadir dengan sistem Hybrid dan berbagai teknologi teknologi modern terbaru.

Meski demikian, sebelum Toyota Prius Hybrid 2024 rupanya Toyota sudah memproduksi setidaknya 27 kendaraan listrik sejak 2009 entah yang Hybrid EV, Plug-in Hybrid EV, atau Battery EV. 

Namun, justru mobil Hybrid EV lah yang menguasai lebih dari 75% pasar mobil listrik Toyota, salah satunya Toyota Prius Hybrid 2024 ini. 

BACA JUGA:Mengungkap Jadwal Rilis Huawei Mate 70 Pro, Kamera Segede Gaban, Apakah Worth It?

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy Tab S10 Series Bocor! Usung Layar Lebih Besar dengan Fitur AI Kian Canggih?

Emisi Karbon Rendah 

Toyota Prius Hybrid 2024 merupakan sebuah hal yang dinanti-nantikan bagi para pecinta mobil listrik dengan emisi karbon yang rendah.

Prius pertama kali diluncurkan pada tahun 1997 sebagai mobil hybrid produksi massal pertama di dunia. 

BACA JUGA:Sidang Kasus Perampokan di Mesuji Makmur, Hajidin Dituntut 8 Tahun Penjara

BACA JUGA:BYD M6 jadi Mobil Listrik MPV Pertama di Indonesia, Memangnya Apa Keunggulannya?

Untuk memperbarui dan meningkatkan daya tarik mobil hybrid kepada khalayak yang lebih luas, konsep Hybrid Reborn pun dikembangkan. Toyota Prius Hybrid 2024 merupakan salah satu terobosan terbaru dalam hal ini

Toyota Prius Hybrid 2024 tidak hanya mempertahankan keunggulannya sebagai kendaraan ramah lingkungan untuk tetap menjadi pilihan utama bagi generasi mendatang. 

Mobil hybrid ini dirancang sebagai paket yang menarik dengan desain yang stylish dan performa berkendara yang luar biasa

Kategori :