Mengungkap Kelebihan Suzuki Ertiga Diesel Hybrid, MPV Langka yang Katanya Irit BBM?

Senin 21 Oct 2024 - 21:44 WIB
Reporter : Ardi
Editor : Ardi

OKI NEWS – Mengungkap kelebihan Suzuki Ertiga Diesel Hybrid yang katanya MPV langka irit BBM, apakaah masih banyak peminatnya? 

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) pertama kali memasarkan Suzuki Ertiga Diesel Hybrid mesin diesel pada 7 Februari 2017.

Suzuki Ertiga Diesel Hybrid merupakan salah satu varian dari Multi Purpose Vehicle (MPV) Ertiga yang pernah dipasarkan di Indonesia.

Berikut ulasan mengenai kelebihan Suzuki Ertiga diesel Hybrid sebagai MPV dengan harga terjangkau. 

BACA JUGA:Mengungkap Kelebihan Suzuki Ertiga Diesel Hybrid, MPV Langka yang Katanya Irit BBM?

BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Daihatsu Rocky Versi Lama Banyak Peminatnya, Ini yang Diincar!

1. Performa Mesin Oke 

Mobil Ertiga diesel mengususng mesin berkode D13A yang memiliki kapasitas 1.248 cc.

Mesin ini diklaim mampu menghasilkan tenaga tertinggi 87,7 hp @ 4.000 rpm dan torsi puncak 200 Nm @ 1.750 rpm.

BACA JUGA:Keunggulan Honda Brio: Desain Sporty dan Mesin Bertenaga, Segini Harganya!

BACA JUGA:Realme 12 5G Hadir dengan Kamera 108 MP dan Chipset MediaTek Dimensity 6100+: Ini Spesifikasi dan Harga Terbar

Mesin ini turut dipasangkan dengan transmisi manual lima percepatan yang menjadi satu-satunya pilihan transmisi pada model tersebut.

2. Irit Bahan Bakar 

Konsumsi bahan bakar yang irit nampaknya sudah melekat pada daya jual Ertiga sejak dulu.

Kategori :