Ini Perbedaan Aki Basah dan Kering, Mending yang Mana?

Selasa 03 Sep 2024 - 18:00 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

OKI NEWS – Ada dua jenis aki yang biasanya kerap digunakan oleh pengendara, yakni aki basah dan aki kering, kira-kira apa perbedaannya? 

Walaupun namanya berbeda, baik aki kering ataupu aki basah sama-sama menggunakan cairan elektroda yang biasa disebut dengan air aki.

Lalu apa yang menyebabkan aki basah dan aki kering memiliki perbedaan? Dan di antara kedua jenis aki ini, mana yang lebih baik digunakan untuk kendaraan? 

Perlu kamu ketahui, jika dibahas lebih detail dan mendalam tentu aki basah dan aki kering memiliki perbedaan yang cukup mendasar yang akan dibahas lebih lanjut sebagai berikut. 

BACA JUGA:Ini Perbedaan Aki Basah dan Kering, Mending yang Mana?

BACA JUGA:Jangan Tunggu Mogok! Ini Tanda Aki Mobil Soak yang Harus Anda Ketahui

Perbedaan Aki Basah dan Aki Kering 

Aki Basah 

Aki basah biasanya menggunakan tempat yang semi transparan untuk memudahkan para produsen aki agar lebih mudah memantau kadar air aki.

Air aki sendiri merupakan cairan yang memiliki fungsi sebagai perendam, bahkan cell-cell yang ada di bagian dalam aki juga direndam menggunakan air aki. 

BACA JUGA:Warna-Warni Mobil China Mengaspal di Indonesia, Ternyata Ini yang Paling Favorit!

BACA JUGA:Mengenal Apa Itu Hipertiroid, Penyakit yang Diidap Indra Bruggman Hingga Harus Oplas di Korea

Itulah sebabnya aki basah memiliki wadah transparan untuk memudahkan pengecekan kondisi air aki yang harus dilakukan secara rutin. 

Jika air pada aki tersebut berkurang, maka penyimpanan pada arus akan berkurang. Jadi usahakan jika kamu menggunakan aki basah untuk mengecek minimal sebulan sekali. 

Kategori :

Terkait