Kebakaran Tragis di Sungai Pinang, Nenek Tunanetra dan Cucu Tewas Terpanggang

Minggu 22 Sep 2024 - 22:38 WIB
Reporter : Ardi
Editor : Ardi

Namun, upaya mereka tidak dapat menyelamatkan rumah yang telah luluh lantak dilalap api.

BACA JUGA:Tiga Hari Berjibaku, Personel Gabungan Terus Padamkan Kebakaran Lahan Gambut di OKI

BACA JUGA:Kebakaran Hebat di Kelurahan 10 Ilir Palembang! 16 Rumah Terbakar, 31 Keluarga Kehilangan Tempat Tinggal

Kerugian material akibat kebakaran ini diperkirakan mencapai Rp150 juta. Insiden kebakaran ini kembali mengingatkan masyarakat tentang pentingnya kewaspadaan terhadap potensi bahaya listrik, terutama pada bangunan yang menggunakan material mudah terbakar.

Video kejadian yang beredar di media sosial memperlihatkan kepanikan warga yang histeris saat mengetahui ada dua orang yang terjebak di dalam rumah. Tragedi ini menyisakan duka mendalam bagi keluarga korban dan masyarakat Desa Sungai Pinang.

Kategori :