OKI NEWS - PT Astra Honda Motor (AHM) kembali menggebrak pasar skuter matic dengan meluncurkan All New Honda Beat Keyless Rangka Esaf 2024.
Skuter matic terbaru Honda ini menawarkan berbagai peningkatan signifikan dari segi performa, teknologi, dan desain, menjadikannya pilihan ideal bagi pengendara perkotaan yang dinamis
New Honda Beat Keyless Rangka Esaf 2024 merupakan bentuk evolusi dari motor skuter Beat yang telah melegenda di Indonesia. Dilengkapi dengan teknologi canggih serta desain yang modern, All New Honda Beat dapat memenuhi segala kebutuhan masyarakat perkotaan yang cenderung dinamis.
Honda beat terbaru ini berikan peningkatan dari segala sisi. Melihat beberapa keunggulan yang dimiliki, tidak heran lagi jika sepeda motor ini mampu memberikan Anda pengalaman berkendara dengan lebih nyaman dan menyenangkan.
BACA JUGA:Promo Menarik! Honda Sonic 150R Diskon Hingga Rp3 Juta untuk Pembelian Bulan Ini
BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Terbaru Honda Giorno 2024: Punya Mesin Transmisi Otomatis V-Matic
Spesifikasi Honda Beat 2024
Motor ini merupakan bentuk evolusi dari motor skuter Beat yang telah melegenda di Indonesia. Dilengkapi dengan teknologi canggih serta desain yang modern, All New Honda Beat dapat memenuhi segala kebutuhan masyarakat perkotaan yang cenderung dinamis.
Motor ini tetap ditenagai dengan mesin enhanced Smart Power berkapasitas 110cc untuk bensin yang irit namun bertenaga.
Mesin di dalamnya mampu menghasilkan performa maksimal sebesar 9,0 PS pada 7.500 rpm serta torsi maksimum 9,3 Nm pada 5.500 rpm.
BACA JUGA:Harga dan Spesifikasi Honda CRF 150L 2024: Motor Trail dengan Teknologi Injeksi dan Performa Unggul!
BACA JUGA:Honda Hornet CB1000 Akan Debut di EICMA 2024 Bulan November Mendatang, Ini Detail Spesifikasinya!
Sebagai penambah keamanannya, Honda melengkapi motor Beat ini dengan rem cakram hidrolik beserta rem tromol sebagai rem depan dan belakang.
Dengan kombinasi ini, pengendara dapat menikmati performa yang bertenaga sekaligus hemat bahan bakar, menjadikan skuter ini cocok untuk penggunaan sehari-hari di kota.
Salah satu fitur unggulan dari skuter ini adalah sistem rem yang ditingkatkan. Honda Beat 2024 dilengkapi dengan rem cakram hidrolik di bagian depan dan rem tromol di belakang, memberikan keamanan lebih saat berkendara.