• Green: Warna yang diadaptasi dari tren warna saat ini.
BACA JUGA:Motor Idaman! Harga Yamaha XSR155 Terbaru Selisih Dikit dari NMAX Turbo, Pilih Mana?
BACA JUGA:Bersaing di Segmen Murah, Honda Jual Revo Rp16 Jutaan dengan Spesifikasi Unggulan!
• White: Warna yang menjawab permintaan konsumen terkait warna ini.
Spesifikasi Grand Filano Hybrid
• Mesin: 125 cc, 4-stroke, SOHC, berpendingin cairan, 4 katup.
• Teknologi VVA: Variable Valve Actuation (VVA) yang menjadikan tenaga dan torsi optimal pada setiap putaran.
BACA JUGA:Yamaha Luncurkan Fazzio Hybrid, Motor Stylish untuk Gen Z: Ada Varian Baru dan Fitur Modern Terkini
BACA JUGA:Harga dan Fitur Yamaha Lander 250: Motor Trail 2025 Siap Hadir di Indonesia?
• Dimensi Bore x Stroke: 58,0 x 58,7 mm.
• Rasio Kompresi: 11,6:1, yang membuat pembakaran efisien, tenaga besar namun tetap irit bahan bakar.
• Harga: Grand Filano Hybrid tipe NEO dengan warna baru dijual dengan harga Rp 27,455,000, sedangkan tipe LUX dengan warna baru Magma Black dijual dengan harga Rp 28,205,000 (OTR DKI Jakarta).
Promo Khusus di IMOS 2024
BACA JUGA:Harga Vivo Y100 4G Akhir Oktober, Tawarkan Layar AMOLED dan Baterai Jumbo
Yamaha juga menawarkan promo khusus bagi pengunjung IMOS 2024 yang melakukan pembelian Grand Filano Hybrid, termasuk potongan harga dan aksesori gratis.