Tampang Kia Sportage, Desain Futuristik dan Fitur Canggih yang Pernah Diperkenalkan di GIIAS 2022

Selasa 05 Nov 2024 - 14:41 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

Performa Mesin yang Handal

BACA JUGA:Mobil Baru Nissan: X-Trail e-Power Hadir dengan Teknologi Hemat Energi, Siap Meluncur Jelang Akhir Tahun

BACA JUGA:Mobil Baru Nissan: X-Trail e-Power Hadir dengan Teknologi Hemat Energi, Siap Meluncur Jelang Akhir Tahun

Kia Sportage menggunakan mesin Smarstream G1.6 T-G berbahan bakar bensin dengan kapasitas 1,6 liter turbocharger. 

Mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal hingga 180 ps dan torsi 265 Nm pada 1.500 – 4.500 rpm. Tenaga tersebut disalurkan ke roda melalui transmisi E-Shift 7-Speed DCT, memastikan performa yang optimal dan responsif di berbagai kondisi jalan.

Fitur Keselamatan Terdepan

Kia Sportage juga telah dibekali ADAS (Advanced Driver Assistance System). Di dalamnya terdapat sejumlah fitur keselamatan canggih, berikut ini daftarnya:

BACA JUGA:Biar Kinclong! Ini Cara Mudah dan Aman Bersihkan Ruang Mesin Mobil Bekas

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga BYD Seal 06 GT: Mobil Listrik Canggih dengan Jangkauan hingga 605 km!

• Smart Cruise Control (SCC)

• Lane Keep Assist (LKA)

• Lane Following Assist (LFA)

• Blind-Spot Collision-Avoidance Assist (BCA)

BACA JUGA:Mobil Pikap Hybrid BYD Shark Makin Dekat ke Indonesia: Apa Saja Fitur Unggulan yang Ditawarkan?

BACA JUGA:Jemput Penumpang di Hotel, Mobil Driver Taksol Hilang Usai Diajak Sarapan

• Blind-Spot View Monitor (BVM)

Kategori :