Mengenal Apa Itu Septorhinoplasty, Oplas Hidung yang Dijalani oleh Rey Mbayang

Senin 11 Nov 2024 - 14:37 WIB
Reporter : SR Harahap
Editor : SR Harahap

BACA JUGA:5 Cara Aman Mengatasi Flek Hitam: Kombinasi Perawatan Medis dan Mandiri untuk Hasil Optimal!

BACA JUGA:Biar Gizi Gak Hilang Ternyata Masak Sayur Ada Durasinya Loh, Cek Faktanya Disini

Dokter bedah akan membuat sayatan di dalam hidung untuk mengakses septum dan tulang hidung. 

Kemudian, dokter akan memperbaiki septum yang bengkok dan membentuk ulang tulang dan tulang rawan hidung sesuai dengan rencana operasi.

Setelah operasi, pasien kamudian akan mengalami beberapa pembengkakan dan memar di sekitar mata dan hidung. 

Tidak hanya itu bahkan pasien juga akan merasakan sakit yang dapat diatasi dengan obat pereda nyeri. 

BACA JUGA:Cara Mencegah dan Mengatasi Bibir Pecah-Pecah, Kenali Langkah Pencegahan yang Mudah Ini!

BACA JUGA:Awas! Penggunaan Headphone Terlalu Sering Bisa Merusak Telinga, Begini Prosesnya

Penting untuk mengikuti petunjuk dokter mengenai perawatan luka dan aktivitas sehari-hari selama masa pemulihan.

Hasil operasi sepotorhinoplasty biasanya permanen. 

Tentu pasien akan memiliki hidung yang lebih lurus, simetris, dan berfungsi lebih baik. 

Selain itu juga akan merasakan peningkatan kualitas hidup karena dapat bernapas lebih lega dan merasa lebih percaya diri dengan penampilan.

BACA JUGA:Awas Jangan Dianggap Sepele, Ini Bahaya Cuaca Panas Ekstrem bagi Kesehatan

BACA JUGA:Sederet Manfaat Pistachio, Kacang yang Lagi Naik Daun dan Populer

Namun sebelum memutuskan untuk menjalani operasi sepotorhinoplasty, sangat penting untuk berkonsultasi dengan dokter spesialis THT. 

Dokter akan melakukan pemeriksaan fisik dan memberikan penjelasan yang lengkap mengenai prosedur, risiko, dan manfaat operasi.

Kategori :