Ponsel ini menjalankan sistem operasi Android 14 dilapisi sistem antarmuka HiOS 14. Fitur lain yang dibawa ponsel ini meliputi dukungan 5G, NFC, WiFi 802.11 ac, Bluetooth 5.1, GPS, USB Type-C, stereo speaker dengan teknologi Dolby Atmos, dan audio jack 3.5mm.
Harga Tecno Pova 6 Pro 5G
Tecno POVA 6 Pro 5G --
Untuk harganya sendiri, HP Tecno POVA 6 Pro 5G 8 GB/256 GB dibanderol Rp2.799.000. Sedangkan untuk varian 12 GB/256 GB dijual Rp3.199.000.
Tecno Pova 6 Pro 5G hadir dalam pilihan warna Comet Green (hijau) dan Meteorite Grey (Abu-abu).
BACA JUGA:OPPO A36 Diskon, Inilah Alasan Kenapa Kamu Harus Segera Ganti HP Kamera Cantik Ini, Harga Terjau
BACA JUGA:Harga Terbaru Yamaha Mio Z: Skuter Matic Stylish dan Irit Bahan Bakar untuk Perkotaan