Nissan Livina, Mobil Keluarga Ideal dengan Performa Tangguh dan Efisiensi Bahan Bakar Tinggi

Sabtu 01 Mar 2025 - 10:38 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

OKI NEWS - Nissan Livina kembali hadir sebagai pilihan utama bagi keluarga yang mencari kendaraan dengan performa tangguh dan efisiensi bahan bakar tinggi. 

Mobil Nissan Livina ini menawarkan berbagai fitur unggulan yang menjadikannya sebagai mobil keluarga ideal untuk perjalanan sehari-hari maupun liburan.

Nissan Livina dilengkapi dengan mesin bensin 1.499 cc yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 103 hp dan torsi puncak 141 Nm.

Nissan Livina adalah salah satu mobil keluarga terbaik yang telah lama hadir di pasar otomotif Indonesia. 

BACA JUGA:Toko Manisan di Lempuing Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp100 Juta

BACA JUGA:Hadir dengan Harga Terjangkau, Yamaha Mio Z Tawarkan Performa Efisien dan Desain Stylish

Spesifikasi Nissan Livina 


Nissan Livina --

Untuk spesifikasi mobil Nissan Livina ini memiliki desain yang elegan dan modern, serta dilengkapi dengan berbagai fitur canggih yang membuatnya menjadi pilihan menarik bagi keluarga yang mencari kendaraan yang nyaman dan fungsional.

Livina memiliki ruang kabin yang luas, mampu menampung hingga tujuh penumpang, sehingga cocok untuk kebutuhan keluarga dengan anggota yang banyak atau untuk perjalanan bersama teman dan kerabat. 

Selain itu, Livina juga dikenal memiliki performa yang baik dan efisiensi bahan bakar yang tinggi, sehingga cocok untuk penggunaan sehari-hari maupun perjalanan jauh. 

BACA JUGA:Harga Bekas Toyota Innova Zenix Per Maret 2025, Cocok Buat Mobil Keluarga Mudik Lebaran

BACA JUGA:Mengenal Spesifikasi Tangguh Honda Civic Genio, Mobil dengan Performa Unggul pada Masanya

Dengan reputasi Nissan sebagai produsen mobil yang handal, Nissan Livina menjadi salah satu pilihan yang patut dipertimbangkan bagi Anda yang saat ini sedang mencari mobil keluarga yang dapat diandalkan dan nyaman tentunya.

Bagian depan dari spesifikasi Nissan Grand Livina terdapat penambahan pada bumpernya yang makin tegas dengan diberikan aksen garis.

Kategori :