Kupas Tuntas Kelebihan dan Kekurangan Infinix Hot 40 Pro: Layar Besar yang Cocok untuk Gaming!

Kelebihan dan Kekurangan Infinix Hot 40 Pro--

BACA JUGA:Samsung Galaxy A14 LTE Tawarkan Performa Mumpuni Ditenagai Chipset Exynos 850 Dibalut Bodi Build Quality

5. Dilengkapi Sensor Giroskop Fisik, NFC, dan Slot microSD

Infinix Hot 40 Pro juga dilengkapi dengan sensor giroskop yang semakin menegaskan bahwa smartphone ini merupakan smartphone gaming. 

Selain itu, terdapat pula sensor akselerometer, proksimitas, cahaya, kompas, dan pemindai sidik jari pada tombol power. 

Untuk slot kartu SIM, Infinix Hot 40 Pro menggunakan slot kartu SIM non hibrida. Pengguna dapat memasang dua akrtu SIM plus kartu microSD yang bisa dimaksimalkan hingga 1 TB.

BACA JUGA:OPPO Pad Air: Tablet Mid Renge dengan Desain Elegan Bodi Ramping dan Baterai jumbo

BACA JUGA:Review Oppo Reno7 Pro 5G Performa Mumpuni Berkat Chipset MediaTek Dimensity 1200 Max

6. Kamera 108 MP

Infinix Hot 40 Pro dibekali dengan tiga kamera belakang, dengan kamera utama 108 MP, kamera makro 2 MP, dan sensor kedalaman. Untuk bagian depan, terdapat kamera depan dengan fixed focus 32 MP. 

Untuk hasil fotografi, kamera utama Infinix Hot 40 Pro mampu menghasilkan foto yang berkualitas meski dalam kondisi minim cahaya sekalipun. 

7. Daya Tahan Baterai yang Oke

Infinix Hot 40 Pro memiliki baterai berkapasitas 5.000 mAh yang diklaim mampu bertahan selama 34 hari, dengan syarat hp tidak sedang digunakan atau dalam keadaan standby.

BACA JUGA:Oppo A3 Pro 5G Resmi Hadir di Indonesia: HP Tahan Banting Rp 3 Jutaan, Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Review Tecno Phantom X2 Pro Menawarkan Performa Gahar Ditenagai SoC Dimensity 9000

Kekurangan Infinix Hot 40 Pro

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan