Redmi Note 12 Turbo Hp Mid Range Multitasking Punya Performa Tangguh & Baterai Besar

Redmi Note 12 Turbo, sebuah pilihan menarik di segmen mid-range yang menawarkan performa kelas atas dan daya tahan baterai yang unggul--

OKI NEWS – Redmi Note 12 Turbo, ponsel menengah baru yang menjanjikan performa tangguh dan daya tahan baterai besar.

Dengan spesifikasi yang dioptimalkan untuk multitasking intensif, hp Redmi Note 12 Turbo diharapkan menjadi favorit baru di pasar smartphone.

Redmi Note 12 Turbo merupakan salah satu smartphone kelas menengah (mid-range) yang sudah dirilis pada Maret 2023 kemarin.

Bahkan hp Redmi Note 12 Turbo ini menawarkan RAM dan penyimpanan lebih besar dengan dibekali chipset Snapdragon 7 Plus Gen 2.

BACA JUGA:Ducati DesertX Discovery: Motor Petualang Paling Gagah, Lebih Siap Diajak Bertualang!

BACA JUGA:OPPO A97 5G: Hp Mid Range Kamera Belakang Ganda 48 MP yang Wajib Dipilih Tahun Ini! Harga & Spesifikasi

Dirancang untuk pengguna yang membutuhkan alat yang kuat untuk multitasking sehari-hari, perangkat ini menjanjikan pengalaman yang mulus dan tak terputus, berikut ini spesifikasi dan harga Redmi Note 12 Turbo.

Spesifikasi Redmi Note 12 Turbo

Xiaomi Redmi Note 12 Turbo datang dengan layar datar OLED berbentang 6,67 inci dan menawarkan resolusi Full HD Plus (2.400x1.080 piksel), refresh rate 120 Hz, touch sampling rate 240 Hz, tingkat kecerahan 1.000 nits. 

BACA JUGA:OPPO A97 5G: Hp Mid Range Kamera Belakang Ganda 48 MP yang Wajib Dipilih Tahun Ini! Harga & Spesifikasi

BACA JUGA:Adu Spek Samsung Galaxy S22 Ultra vs Samsung Galaxy S23 Ultra, Serupa tapi Tak Sama, Mana yang Lebih Tangguh?

Layar juga dibekali teknologi color gamut DCI-P3, peredupan PWM Dimming, dan Dolby Vision. Di bagian tengah atas, terdapat poni berjenis punch hole untuk menampung kamera depan (selfie) beresolusi 16 MP.

Konfigurasi kamera belakangnya terdiri dari kamera utama 64 MP yang disertai OIS (Optical Image Stabilization) untuk mengurangi guncangan saat memotret atau merekam video, kamera ultrawide 8 MP dengan sudut pandang 120 derajat, dan lensa makro 2 MP. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan