Realme C30s: HP Gaming Rp1 Jutaan dengan Chipset Tangguh, Solusi Ponsel Gamers Murah!

Spesifikasi Realme C30s: HP Gaming Rp1 Jutaan dengan Chipset Tangguh--

Untuk urusan dapur pacu, Realme C30s ditenagai dengan chipset Unisoc SC9863A yang memiliki prosesor (CPU) berkecepatan 1.6 GHz dan pengolah grafis (GPU) berjenis GE8322. 

Komponen CPU dan GPU ini dipadukan dengan RAM 4 GB dan media penyimpanan (storage) 64 GB, yang bisa ditambah dengan kartu microSD hingga 1 TB.

BACA JUGA:Siap Luncur Motorola X50 Ultra: Kombinasi Unggul Layak Ponsel Premium! Siap-Siap Ngiler Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Review Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024: Tablet Paket Lengkap untuk Mobilitas Tinggi, Segini Harganya!

Untuk sektor daya tahan, Realme C30s dibekali dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh yang sudah didukung teknologi pengisian cepat berdaya 10W via konektor microUSB. 

Dilengkapi dengan baterai berkapasitas besar 5000 mAh, memungkinkan pengguna untuk dapat menggunakan ponsel ini sepanjang hari tanpa khawatir kehabisan daya. 

Fitur pendukung lainnya di ponsel entry-level Realme ini mencakup sistem operasi (OS) Android 12 yang dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) Android Go. 

Selain dibekali spesifikasi yang mumpuni, Realme C30s telah dilengkapi dengan pemindai sidik jari samping dan pemindai wajah yang sudah dibenamkan bersama tombol power.

BACA JUGA:POCO F6 Ponsel Andalan Xiaomi: Spek Unggul Performa Tinggi! Berikut Spesifikasi Lengkapnya

BACA JUGA:Samsung Galaxy A20: Performa Oke, Kamera Berkualitas dan Harga Terjangkau, Apakah Pilihan yang Tepat?

Realme juga telah melakukan optimasi pada antarmuka pengguna (UI) mereka. Ini membantu meningkatkan responsivitas dan kinerja sistem secara keseluruhan, termasuk saat bermain game. 

Harga Realme C30s

Realme C30s dirilis di Indonesia pada September 2022 dan dibanderol dengan harga Rp1,4 juta.

BACA JUGA:Mengungkap Keunggulan Realme 10 Pro Plus: HP 5G Terbaik yang Saat Ini Lagi Turun Harga

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan