IMOTO Vision.ev Resmi Hadir: Motor Listrik Canggih dari Indonesia, Mampu Isi Baterai Cepat dalam 30 Menit

--

VISION.ev unik karena sepenuhnya dirancang dan dikembangkan di Indonesia oleh para pemuda Indonesia dalam waktu hanya 2,5 tahun.

Motor ini hadir dengan berbagai keunggulan dan fitur inovatif, termasuk teknologi pengisian daya cepat yang memungkinkan baterai terisi penuh hanya dalam waktu 30 menit dari 20% hingga 80%.

BACA JUGA:Kejati Sumsel Cium Dugaan TPPU Kasus Korupsi Ijin Pengelolaan Tambang Batu Bara Senilai Rp555 Miliar

BACA JUGA:Ofero Stareer Max: Sepeda Listrik Berdesain Sporty dengan Akselerasi Cepat, Siap Saingi Kinerja Motor Listrik

Menggunakan baterai 5,7 kWh yang membuat motor ini mampu menempuh jarak hingga 160 km dalam satu kali pengisian, kecepatan maksimum 105 km/jam yang menjadikannya kompetitif di kelasnya.

Kemudian fitur digital canggih yang dilengkapi dengan layar sentuh, sistem infotainment, keyless entry, dan aplikasi untuk pelacakan, geofencing, dan manajemen armada.

Serta desain futuristik dan ergonomis yang dirancang untuk kenyamanan dan selera pasar Indonesia.

Berikut adalah beberapa fitur menonjol dari Vision.ev:

BACA JUGA:Ofero Stareer Max: Sepeda Listrik Berdesain Sporty dengan Akselerasi Cepat, Siap Saingi Kinerja Motor Listrik

BACA JUGA:ZPT NYX: Skuter Listrik Lokal Mirip Vespa Mahal dengan Harga Terjangkau, Punya Motor Power 1200 watt

1. Teknologi Pengisian Cepat: Baterainya dapat terisi penuh dalam 30 menit dari 20% hingga 80%.

2. Kapasitas Baterai: Dengan kapasitas baterai 5,7 kWh, Vision.ev dapat menempuh hingga 160 km dengan sekali pengisian.

3. Kecepatan Maksimal: Motor ini dapat mencapai kecepatan hingga 105 km/jam.

4. Fitur Digital Canggih: Dilengkapi dengan layar sentuh, sistem infotainment, keyless entry, dan aplikasi untuk pelacakan, geofencing, serta manajemen armada.

BACA JUGA:Pre-order Alva Entry Dimulai: Ramaikan GIIAS 2024, Motor Desain Mirip NMAX

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan