Small MPV Wuling Confero Debut di China, Lah Kok Beda?
Small MPV Wuling Confero saat ini tengah Bersiap-siap debut di pasar otomotif China dengan spesifikasi yang sedikit berbeda. --
OKI NEWS – Small MPV Wuling Confero saat ini tengah Bersiap-siap debut di pasar otomotif China dengan spesifikasi yang sedikit berbeda.
Kabarnya Wuling Confero versi China bakal mengandalkan penggeran listrik di China dengan penampakan yang juga sedikit berbeda.
Di pasar China, Wuling Confero berubah nama menjadi Hongguang dan bakal debut ke dalam dua versi, yaitu EV dan EREV.
Bakal berbeda dari versi pasar global, seperti apa penampakan dan spesifikasi Wuling Confero versi China?
BACA JUGA:Mengungkap Jadwal Rilis Huawei Mate 70 Pro, Kamera Segede Gaban, Apakah Worth It?
Spesifikasi Wuling Confero Internasional
Untuk versi pasar China, Wuling Confero bakal mengadopsi nama Hogguang yang hadir dalam versi listrik murni dengan EREV atau PHEV.
Versi EREV di pasar China, kabarnya Hongguang bakal dibekali dengan mesin bensin 1.500 cc yang sanggup mengalirkan tenaga sebesar 98 hp.
Tapi diketahui berapa besaran tenaga motor listriknya, namun disebutkan bahwa dengan mode listrik penuh, mobil ini sanggup berjalan sejauh 43 km dengan dukungan baterai berkapasitas 8,5 kWh.
BACA JUGA:Sidang Kasus Perampokan di Mesuji Makmur, Hajidin Dituntut 8 Tahun Penjara
BACA JUGA:BYD M6 jadi Mobil Listrik MPV Pertama di Indonesia, Memangnya Apa Keunggulannya?
Sedangkan untuk bagian belakangnya membawa sedikit perubahan dengan pintu bagasinya tampak tidak minim ornament dan juga lekukan dan stoplamp dengan desain baru yang tegak.