Review Mitsubishi All New Triton: Perpaduan Desain Modern dan Performa Tangguh untuk Petualangan dan Bisnis

--

Misalnya 8 inch Audio Head Unit untuk visibilitas dan pengoperasian multimedia yang lebih mudah, Dual Zone Climate Control yang dapat mengatur suhu AC berbeda antara pengemudi dan penumpang, Wireless Charger, 7-inch color LCD multi-information display, dan sebagainya.

Fitur Keamanan dan Kenyamanan

BACA JUGA:Toyota Raize: SUV Kompak yang Ideal untuk Mobil Keluarga Kecil, Dibekali Fitur Terkini dan Performa Handal

BACA JUGA:Duel HP Rp1 Jutaan Samsung Galaxy A06 Vs Redmi 13C, Mending Pilih Mana?

Pada model All New Triton Tak hanya perporma dan desain saja yang terasa istimewa, Mitsubishi All New Triton terbaru ini juga dilengkapi dengan fitur-fitur yang mendukung kemampuan berkendara.

Seperti Active Yaw Control (AYC) otomatis yang dikombinasikan dengan sistem Super Select 4WD-II (khusus varian Exceed & Ultimate) yang memungkinkan pengemudi memilih 4 (empat) opsi seperti 2H (penggerak roda belakang), 4H (penggerak empat roda), 4HLc (center differential lock) dan 4LLc (low center differential lock).

Performa model ini semakin lengkap dengan hadirnya 7 (tujuh) mode berkendara yaitu Normal, Eco, Gravel, Snow, Mud, Sand, dan Rock yang secara otomatis mengatur Mitsubishi All New Triton sehingga dalam kondisi paling optimal saat melewati berbagai macam terrain.

Tidak hanya memperbesar ukuran bodi, ground clearance yang lebih tinggi hingga 222 mm, serta dimensi kargo yang lebih besar. Peningkatan radius putar juga telah diminimalkan yang memungkinkan handling kendaraan menjadi lebih mudah.

BACA JUGA:Audi dan SAIC Siapkan Mobil Listrik Premium, Peluncuran Resmi Dijadwalkan Kapan? Ini Bocoran Spesifikasinya

BACA JUGA:Toyota Raize: SUV Kompak yang Ideal untuk Mobil Keluarga Kecil, Dibekali Fitur Terkini dan Performa Handal

Seluruh fitur keselamatan dan kenyamanan Mitsubishi All New Triton juga telah ditingkatkan untuk menunjang berkendara di berbagai medan. seperti ABS, EBD, AHB, Rear Differential Lock, Emergency Stop Signal, Forward Collision Mitigation system, Blind Spot Warning with Lane Change Assist, Rear Cross Traffic Alert (RCTA), Tire Pressure Monitoring System (TPMS), Hill Start Assist (HSA), Active Stability and Traction Control (ASTC) dan Airbag.

Dengan segala peningkatan yang ditawarkan, Mitsubishi All New Triton tidak hanya menghadirkan gaya dan kenyamanan, tetapi juga menjamin performa yang siap menghadapi tantangan apa pun.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan