Debat Publik Paslon Bupati OKI Bakal Digelar di Novotel Palembang, Catat Tanggalnya
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten OKI, Muhammad Irsan SE.--
KPU Kabupaten OKI berharap agar jadwal baru ini memungkinkan para Paslon untuk memaksimalkan persiapan mereka, sehingga debat publik dapat berjalan lancar dan efektif.
Dalam kegiatan ini, KPU bertujuan memfasilitasi para pemilih untuk mengenal lebih jauh profil, visi, misi, dan program kerja setiap pasangan calon.
BACA JUGA:Debat Publik Pasangan Calon Bupati OKI Ditunda, KPU Beberkan Alasannya
BACA JUGA:ASN OKI Didorong Tingkatkan Kapasitas Akademik Melalui Program Doktoral UGM
"Debat publik ini memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk mendapatkan informasi mendalam tentang Paslon, sehingga bisa menjadi bahan pertimbangan penting dalam menentukan pilihan," tutupnya.