Harga Honda Genio Jelang Akhir Tahun Ini: Skutik 110 cc dengan Fitur Canggih dan Efisiensi Bahan Bakar Tinggi

Honda kembali mempersembahkan skutik andalannya, Honda Genio, yang kini hadir dengan harga menarik menjelang akhir tahun ini--

Genio juga sudah dilengkapi dengan berbagai fitur canggih, antara lain power charger, secure key shutter, dan Parking Brake lock.

Untuk pilihannya juga, AHM menyediakan enam pilihan warna stylish sesuai dengan trend gaya hidup masa kini, seperti Faboulus Matte Green (CBS & ISS), Faboulus Matte Blue (CBS & ISS), Faboulus Matte Black (CBS & ISS), Radiant Red Black (CBS), Radiant Silver Black (CBS), Radiant Black (CBS).

BACA JUGA:Menarik Harga Seken Honda Pcx November 2024: Jual Untung Ditunjang Spesifikasi Stabil

BACA JUGA:Harga dan Spesifikasi Honda Jazz November 2024: Detail Dimensidan Fitur

Honda Genio mengusung desain yang modern dengan cover dan fender depan yang memiliki bentuk tiga dimensi, dilengkapi dengan garis-garis berkarakter yang memberikan kesan tajam dan kuat. 

Motor ini tersedia dalam dua varian, yaitu Genio CBS dan Genio CBS-ISS, dengan harga mulai dari Rp19,475 juta untuk varian CBS dan Rp20,095 juta untuk varian CBS-ISS. 

Tak hanya itu saja Honda Genio dilengkapi dengan berbagai fitur yang meningkatkan kenyamanan dan kemudahan berkendara bagi penggunanya. Beberapa fitur unggulannya meliputi:

• Power Charger: Memudahkan pengendara untuk mengisi daya perangkat elektronik saat berkendara.

BACA JUGA:Honda Revo Fit: Motor Terbaru dengan Harga Terjangkau, Tangguh, dan Irit Bahan Bakar, In Detail Spesifikasinya

BACA JUGA:Honda NS125LA: Motor Matic Retro dengan Mesin 125cc, Siap Tantang Yamaha Fazzio di Pasar Indonesia

• Secure Key Shutter: Menambah keamanan motor dengan sistem pengunci kunci yang lebih baik.

• Parking Brake Lock: Memudahkan pengendara saat parkir di area yang miring.

Skutik ini juga didukung oleh ban tubeless lebar berukuran 100/90-12 di depan dan 110/90-12 di roda belakang, memberikan kemudahan dan kenyamanan dalam berkendara. 

Dengan posisi berkendara yang ergonomis dan jok yang empuk, Honda Genio memastikan kenyamanan pengendara, bahkan saat berkendara dalam waktu lama.

BACA JUGA:Tampil Beda dengan Honda Navi 2024: Motor Matic Sporty dengan Mesin 109cc dan Bagasi Unik

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan