Simulasi Kredit Mitsubishi Xforce Ultimate DS: Uang Muka 20 Persen untuk Tenor Maksimal Lima Tahun

Simulasi kredit Mitsubishi Xforce Ultimate DS dengan uang muka 20 persen dan tenor lima tahun--

BACA JUGA:Spesifikasi Honda Jazz 2010: Mobil Sporty yang Tetap Populer di Kalangan Anak Muda

Dengan format empat piston DOHC 16 valve, keluaran tenaga puncak capai 105 PS di 6.000 rpm dan momen puntir puncak sampai 141 Nm pada 4.000 rpm. 

Pilihan transmisi semua tipe ke roda depan (FWD). Ia menggunakan matik jenis CVT yang terkenal memiliki penyaluran mulus. Termasuk bisa bikin irit bahan bakar kalau mahir menjaga putaran tetap rendah.

Fitur keamanan standar tergolong pas. Seluruh roda dipasangi rem cakram dan diperkuat oleh ABS, EBD dan Brake Assist. Headlamp LED ditemani DRL, ada Auto Lighting Control, fog lamp, rear lamp LED. Berlaku untuk XForce Exceed maupun Ultimate. 

Pendukung lain berupa front SRS airbag and side (6 titik). Meter cluster tipe Ultimate sudah layar digital TFT 8 inci.

BACA JUGA:Nissan Grand Livina: Mobil Keluarga dengan Desain Maskulin dan Kabin Lapang

BACA JUGA:Periklindo Sambut Positif Kenaikan PPN 12 Persen, Mobil Listrik Diharapkan Jadi Pilihan Utama Masyarakat

Diamond Sense sebagai ADAS berupa Adaptive Cruise Control (ACC) with low speed follow, Automatic High Beam (AHB), Forward Collision Mitigation (FCM). 

Lanjut ada Lead Car Departure Notification System (LCDN), Blind Spot Warning (BSW), Rear Cross Traffic Alert (RCTA), Auto Headlight, Auto Rain Sensor dan juga rear camera.

Lanjut ke bagian kabin. Seluruh unit memakai jok kulit sintetis. Nah, untuk mendukung kenyamanan berkendara. 

Tipe Ultimate memiliki head unit layar sentuh 12,3 inci, bisa melakukan koneksi wireless, Android Auto dan Apple CarPlay. 

BACA JUGA:Periklindo Sambut Positif Kenaikan PPN 12 Persen, Mobil Listrik Diharapkan Jadi Pilihan Utama Masyarakat

BACA JUGA:Periklindo Sambut Positif Kenaikan PPN 12 Persen, Mobil Listrik Diharapkan Jadi Pilihan Utama Masyarakat

Ditambah sistem car audio lansiran Dynamic Sound Yamaha Premium yang menjanjikan semburan suara serta kejernihan detail. 

Untuk opsi warna ada enam, graphite gray two-tone, energetic yellow two tone, quartz white pearl two tone, blade silver two tone, red metallic two tone, jet black mica. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan