Ducati Resmi Merilis Desmo 450 MX 2026: Skuter Off-Road Premium dengan Teknologi MotoGP

Ducati resmi merilis Desmo 450 MX 2026--

OKI NEWS - Belum lama ini Ducati resmi merilis produk baru yang diberi nama Ducati Desmo 450 MX 2026. 

Motor baru Ducati ini memiliki kapasitas mesin hanya 449cc 1 silinder, desain desain futuristik dan teknologi MotoGP, siap mengguncang dunia motocross.

Seperti yang kita ketahui Ducati dikenal sebagai produsen motor moge eksotis juga berperforma tinggi.

Bahkan harga tersebut lebih mahal dibandingkan dengan pesaingnya sesama produsen Eropa seperti Husqvarna FC450 atau KTM SXF 450 yang dibanderol lebih murah. 

BACA JUGA:Astrea Grand Reborn: Motor Retro Irit Bahan Bakar dengan Sentuhan Teknologi

BACA JUGA:BMW Motorrad Perkenalkan BMW R12 G/S: Motor Klasik dengan DNA Enduro Sejati

Walaupun begitu, Ducati cukup pede karena motor ini mengusung teknologi Motogp, dan versi konsepnya sudah berhasil mencatatkan prestasi di kejuaraan balap MX1.

Motor ini mengusung mesin 449,6cc 1 silinder yang menggunakan sistem Desmodromik yang terbukti andal di kejuaraan balap Motogp dan WSBK.

Dengan bobot yang sangat ringan hanya 104,8 kg, motor ini mampu menghasilkan tenaga 63,5 Hp pada putaran 9400 rpm. 

Kemudian untuk suspensi depan dan belakang Showa dengan cakram Galfer dan kaliper rem dari Brembo dan dipadukan dengan fitur-fitur elektronik canggih seperti  kontrol traksi (DTC) dengan empat tingkat intervensi, lauvh control, kontrol rem mesin, dan quickshifter.

BACA JUGA:Toyota Targetkan Punya 15 Kendaraan Listrik pada 2027, Tipe Apa Saja?

BACA JUGA:Skuter Matik Premium Italjet Speedster 200, Siap Mengguncang Pasar Indonesia pada 2025

Tak hanya itu saja motor ini juga mendukung konektivitas smartphone ke aplikasi X-Link dan menonaktifkan DTC dengan menekan kopling.

Sayangnya, motor ini hanya diperuntukan untuk kompetisi Motocross dan digunakan untuk jalur lintasan off road sehingga tidak mungkin bisa dibawa ke jalan umum karena tidak ada lampu depan belakang dan spion.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan