Gedung KONI Sumsel di Demo Perwakilan Atlit, Ada Apa?

Gedung KONI Sumsel di Demo Perwakilan Atlit, Ada Apa?--

Terakhir, kata Dheo tercantum dalam SK kepengurusan Muay Thai itu banyak sekali sejumlah nama yang ikut dalam kepengurusan, namun lagi-lagi nyatanya nama-nama kepengurusan itu tidak ada orang-orangnya.

"Yang makin anehnya lagi, adanya rangkap jabatan oleh ketua Muaithai baik di kepengurusan Provinsi Sumsel dan Kota Palembang," ungkapnya.

Terpisah, Arianto Wakil Ketua Umum I KONI Sumsel mengatakan, tuntutan di terima dan akan diteruskan kepada bidang yang bersangkutan dalam hal ini Muaythai.

"Karena ini permasalahannya di Muay Thai, kami sudah beri tanggapan tadi, selanjutnya akan kami teruskan ke pihak-pihak yang punya kepentingan, karena memang KONI tidak bisa interpensi cabor, tapi akan kami sampaikan apa yang di rekomendasikan rekan-rekan atelit," kata Arianto

Diterangkan Arianto, pihaknya telah mengajukan seluruh nama dengan 5 tingkatan kategori, mulai dari kategori utama untuk perolehan emas, hingga kategori harapan.

Kendati begitu, lanjutnya pihaknya belum memproses atlit yang akan berangkat pada PON Aceh Sumut mendatang, lantaran masih menunggu anggaran dari Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan.

"Dari semua nama yang diajukan sudah kami daftarkan semua, kami belum memproses siapa yang akan berangkat, kami hanya mengklasifikasi bahwa atlet-atlet yang lulus pon ini ada 5 tingkatan kategori sesuai perolehan seperti utama untuk perolehan emas, perak madiah hingga tingkatan kategori harapan, yang berangkat nantinya akan kita sesuaikan dengan anggaran dari provinsi" tukasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan