Peran Penting Vaksin DBD dalam Mengurangi Risiko Dengue yang Mematikan

Ilustrasi-istockphoto.com-

Memperkuat sistem imun merupakan salah satu langkah penting dalam pencegahan DBD, terutama di Indonesia yang memiliki tingkat risiko DBD yang tinggi.

Vaksin DBD, yang sering juga disebut vaksin demam berdarah atau vaksin dengue, merupakan salah satu cara efektif untuk mencegah penyakit demam berdarah dengue (DBD). Vaksin ini bekerja dengan cara memicu sistem kekebalan tubuh untuk menghasilkan antibodi terhadap virus dengue, sehingga tubuh menjadi lebih kebal terhadap infeksi virus tersebut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan