Vivo V20 SE Punya Layar AMOLED dengan Chipset Snapdragon 665: Spesifikasi dan Harganya!

Vivo V20 SE Meluncur dengan Layar AMOLED dan Snapdragon 665: Kombinasi Mewah di Segmen Menengah!--

OKI NEWS - Vivo V20 SE meluncur dengan Layar AMOLED dan Snapdragon 665, kombinasi mewah di segmen menengah!

Meskipun Vivo V20 SE diluncurkan pada tanggal 13 Oktober 2020. Ponsel ini menawarkan layar AMOLED, chipset Snapdragon 665, dan baterai 4100 mAh dengan pengisian cepat 33W.

Vivo V20 SE masih menjadi rekomendasi untuk anda yang membutuhkan smartphone dengan mengandalkan kamera utama 48 MP dan kamera depan 32 MP yang cukup memukau.

Oleh karnanya hp Vivo V20 SE ini masih worth it untuk dibeli 2024 ini. Pasalnya hp ini juga telah membawa spesifikasi yang gahar di kelas mid rang.

BACA JUGA:Cara Mudah Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hingga Rp465.000 Melalui Aplikasi Terbaru Ini!

BACA JUGA:Honda Revo X: Motor Populer Irit Bahan Bakar, Perawatan Mudah dan Murah, Harga Bersahabat

Menariknya juga Vivo V20 SE ini diklaim sebagai hp dengan spesifikasi gahar yang harus anda rilik, pasalnya pada Mei 2024 hp ini sudah turun harga.

Seperti apa spesifikasi yang diusung oleh hp ini, simak dibawah ini spesifikasi lengkapnya dan harga terbarunya.

Spesifikasi Vivo V20 SE

BACA JUGA:Pecinta Sushi Wajib Tahu! Ini 10 Manfaat Wasabi Dibalik Rasanya yang Pedas Menyengat

BACA JUGA:Kemenag: Perubahan Jadwal Fase Kepulangan 46 Kloter karena Garuda Indonesia Lambat

V20 SE hadir dengan desain ramping, berdimensi 161 x 74.1 x 7.8 mm dengan bobot 171 gram.

Vivo V20 SE mengusung layar menggunakan panel AMOLED berukuran 6,44 inci dengan resolusi 1080 x 2400 piksel, dan refresh rate 60 Hz.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan