Keunggulan Poco X6 Pro: Smartphone Mid-Range Kamera Unggul dan Performa Ngebut, Segini Harganya!

Minggu 22 Sep 2024 - 20:50 WIB
Reporter : Ardi
Editor : Ardi

Berkat chipset tersebut hp ini sangat cocok digunakan untuk kebutuhan gamers. 

Beralih ke spek layar, hp ini mengusung pembaharuan yang jauh lebih unggul dibanding seri sebelumnya. 

BACA JUGA:Spesifikasi Gahar Realme GT Neo 3 Dibekali Fitur Fast Charging 150 W dan Kamera Utama 50 MP

BACA JUGA:Nokia G310 5G vs G42: Spek yang Sama Gaharnya, Harga Beda Jauh, Pilih yang Mana Agar Tak Salah!

Dengan ukuran 6,7 inci Poco X6 Pro mengususng layar AMOLED CrystalRes Flow dengan resolusi 1220p yang mampu memberikan kualitas layar memukau, tajam, dan leboh mantap. 

Hp ini juga menawarkan tingkat kecerahan hingga 1200 nits, lngkap dengan dukungan fitur in display fingerprint.

Mengusung tiga kamera utama, Poco X6 Pro dilengkapi kamera utama resolusi 64 MP, lengkap dengan OIS. 

Beralih ke bagian kamera selfie hp ini dilengkapi dengan resolusi hingga 16 MP, dan berkat prosesor anyarnya hp ini mampu merekam video hingga 4k di 30 fps.

BACA JUGA:Honor Magic 7: Fitur Unggulan Kamera Sensor 1 Inci dan Performa Premium yang Mengesankan, Cek Bocoran Speknya!

BACA JUGA:Vivo Y18 Siap Meluncurkan: Ponsel Entry Level Performa Gahar, Harganya Cuma Segini!

Bukan hanya upgrade di bagian jeroan, Poco juga mengupgrade series teranyarnya di bagian desain dan bezel. 

Mengusung desain ergonomis tetapi tetap elegan, Poco X6 Pro menggunakan bezel tipis dan simetris yang nyaman untuk digenggam ke manapun. 

Pada bagian layarnya mengusung layar punch hole dengan dimensi 160,5 x 74,33 dengan bobot 198 gram yang nyaman digenggam untuk beraktivitas sehari-hari.

Bisa dikatakan jika upgrade yang dibawa oleh Poco gak nanggung-nanggung sama sekali. 

BACA JUGA:Review: Lenovo Tab M8 Gen 2 HD Kombinasi Desain Elegan dan Performa Mengesankan! Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Realme GT Neo 6: Perbandingan Spesifikasi dan Fitur Unggulan! Siap-Siap Ngiler

Kategori :