Sony Xperia L2: HP dengan Performa Lebih Solit, Kamera Handal dan Harga Hemat

Kamis 18 Jul 2024 - 09:33 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

OKI NEWS – Xperia L2 dari Sony memperkenalkan kombinasi performa tangguh dan harga bersahabat, memenuhi kebutuhan pengguna yang menginginkan smartphone handal tanpa perlu menguras dompet.

Hp Xperia L2 dari Sony merupakan salah satu menawarkan performa superior dan kualitas kamera unggulan yang cocok untuk pengguna yang mencari smartphone dengan harga terjangkau namun tanpa kompromi pada fitur-fitur esensial.

Untuk diketahui pada 2018, Sony merilis Xperia L2, sebuah ponsel Android yang menawarkan kombinasi performa yang solid, kamera handal, dan harga yang hemat.

Tentunya bagi Anda yang menginkan hp anyar, teknologi solit, hp Soni Xperia L2 ini bisa menjadi solusi yang tepat.

BACA JUGA:HP Gaming Rp1 Jutaan Tecno POVA Neo 3: Baterai Badag 7000 mAh, Dijamin Puas Buat Main Game!

BACA JUGA:Harga Realme 11 Pro Plus Turun Drastis! HP Mid-Range dengan Kamera 200 MP 4X Super Zoom yang Canggih

Sony Xperia L2 adalah pilihan ideal bagi Anda yang sedang mencari smartphone dengan kamera handal dan fitur canggih, namun dengan harga yang lebih terjangkau.

Dirancang untuk memberikan pengalaman pengguna yang memuaskan, Xperia L2 menonjol dengan kemampuan fotografi yang unggul dan desain yang elegan. Simak berikut ini spesifikasi hp Xperia L2.

Spesifikasi Sony Xperia L2

Desain: Dengan dimensi 150 x 78 x 9.8 mm dan berat 178 gram, Xperia L2 memiliki bodi dengan finishing matte dan perlindungan Corning Gorilla Glass 4.

BACA JUGA:Update Harga OPPO A55: HP Entry Level yang Punya Triple Kamera 50 MP

BACA JUGA:HP Gaming Rp1 Jutaan Tecno POVA Neo 3: Baterai Badag 7000 mAh, Dijamin Puas Buat Main Game!

Layar: Layar IPS LCD 5.5 inci dengan resolusi 720 x 1280 piksel.

Performa: Ditenagai oleh prosesor Mediatek MT6737T dan RAM 3 GB.

Kategori :