Infinix Zero 5G: HP Desain Cantik Dibekali Performa Mumpuni Cocok Untuk Gaming! Harganya Cuma Segini Aja

Jumat 19 Jul 2024 - 09:32 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

OKI NEWS – Infinix memperkenalkan Infinix Zero 5G, smartphone dengan desain menawan yang dilengkapi performa mumpuni untuk gaming.

 Infinix Zero 5G 2023 merupakan hp Android yang memiliki performa mumpuni dengan harga yang tidak terlalu mahal.

Infinix Zero 5G merupakan ponsel kelas menengah yang sudah hadir pada tahun 2022 lalu. Ponsel ini menawarkan peningkatan dari generasi sebelumnya.

Salah satunya dari sektor Performanya. Smartphone mid range ini ditenagai oleh chipset MediaTek Dimensity 920 5G.

BACA JUGA:Redmi 13 Meluncur di Indonesia, HP Entry-level Murah Meriah untuk Kaum Mendang-mending, Begini Spesifikasinya!

BACA JUGA:Samsung Galaxy M15: HP Entry-Level Mumpuni dengan Layar Super AMOLED & Baterai 6000 mAh, Harganya Cuma Segini!

Menariknya bahkan, beberapa reviews mengatakan  Infinix Zero 5G tampilannya seperti hp kategori flagship. Dan hp ini juga cocok buat para gamer.

Bagi Anda yang berminat ingin mengganti smartphone, ada baiknya ada melirik Infinix Zero 5G ini.

Agar tak semakin penasaran berikut ini spesifikasi dan harga terbaru Infinix Zero 5G.

Sepesifikasi Infinix Zero 5G

BACA JUGA:Harga Realme 11 Pro Plus Turun Drastis! HP Mid-Range dengan Kamera 200 MP 4X Super Zoom yang Canggih

BACA JUGA:HP iQOO Z7 5G Hadir dengan Kamera Utama 64 MP Dibalut Desain Menarik, Incaran Ponsel Kelas Menengah!

Dimensi Infinix Zero 5G memiliki tinggi 168,7 mm, lebar 76,5 mm, ketebalan 8,83 mm, dan bobot 201 gram.

Smartphone ini mengusung layar lCD IPS berukuran 6,78 inci dengan resolusi Full HD Plus (1.080 x 2.460 piksel). Kecepatan refresh rate layar mencapai 120 Hz dengan tingkat kecerahan 500 nits.

Kategori :