Honda Scoopy vs Yamaha Fazzio: Harga Beda Tipis, Mana yang Lebih Oke?

Senin 22 Jul 2024 - 12:42 WIB
Reporter : T. Rach
Editor : T. Rach

Namun Yamaha Fazzio juga menawarkan sensasi berbeda, sebab menyuguhkan tampang retro seperti skutik asal Italia.

BACA JUGA:Ofero Stareer Max: Sepeda Listrik Berdesain Sporty dengan Akselerasi Cepat, Siap Saingi Kinerja Motor Listrik

BACA JUGA:Mejeng di GIIAS 2024, Mitsubishi Pajero Sport Facelift Tampi Lebih Gagah dengan 4 Mode Berkendara!

Hal ini terlihat dari bagian lampu utama yang membulat serta ditempatkan pada setang.

Secara keseluruhan, kedua motor ini sama-sama mengusung tema retro, namun Yamaha Fazzio memiliki pilihan warna yang lebih menarik.

Yamaha Fazzio hadir dengan varian Neo dengan opsi Yellow, Mint, Dull Blue, Orange juga Red. 

Lalu untuk Yamaha Fazzio Lux Connected hadir dengan warna White Pearl, Prestige Silver serta Black.

BACA JUGA:Mazda CX-5: Usung USB Type-C Connectivity dan Fitur Unggul Lainnya

BACA JUGA:Jangan Panik! Begini Cara Menghidupkan Mobil yang Tidak Bisa Distarter

Sementara Honda Scoopy hadir dengan tampilan yang lebih elegan, seperti jok berwarna coklat pada tipe Prestige Black, Prestige White, Stylish Red, Stylish Green.

Untuk Honda Scoopy Sporty maupun Fashion hadir dengan pilihan warna Fashion Blue, Fashion Brown, Sporty Grey juga Sporty Red.

Fitur

Kedua motor matic ini sudah dibekali teknologi terkini sesuai kebutuhan konsumen, seperti ISS (Idling Stop System) pada Honda Scoopy.

BACA JUGA:OMODA E5 Pure Resmi Hadir di Indonesia, Inovasi SUV Listrik Terbaru dari Chery

BACA JUGA:Wuling Cloud EV Dijual di GIIAS 2024, Performa Gokil Sekali Cas Tempuh Jakarta-Semarang!

Fitur ini berfungsi untuk mematikan mesin secara otomatis apabila kendaraan berhenti di atas tiga detik, membuat konsumsi bahan bakar jadi lebih efisien.

Kategori :