Keunggulan Yamaha Lexi 125 Bekas yang Katanya Kembaran NMAX, Segini Harganya Sekarang!

Rabu 28 Aug 2024 - 18:49 WIB
Reporter : R. Ann
Editor : R. Ann

Lampu hazard bisa dinyalakan dengan cara menekan tombol berlogo segitiga yang ada di setang sebelah kanan.

Mesin VVA Turunan Yamaha Aerox 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Makanan Rendah Kolesterol Ala Coach Natasya, Nomor 1 Paling Mudah Dicari

BACA JUGA:Xiaomi Redmi 13R 5G: Ponsel 5G Murah dengan RAM 4 GB dan Memori 128 GB Kini Tersedia di Harga Rp2 Jutaan

Memang kapasitas mesinnya hanya 124,7 cc, 1 silinder, tapi urusan performanya terbilang lumayan. 

Motor ini memiliki karakter mesin Lexi 125 lebih bertenaga di rpm atas berkat penggunaan teknologi variable valve actuation (VVA).

Sistem VVA mesin ini bahkan akan bekerja ketika putaran mesin mencapai 6 ribu rpm, di mana saat sistem VVA aktif, torsi mesin akan terasa merata di setiap putaranya.

Secara teknis, ECU akan menggeser pin yang digerakkan oleh solenoid supaya mengunci lower arm agar bergerak senada dengan high rocker arm.

Dan perlu kamu ketahui jika mesin VVA motor ini merupakan turunan dari mesin Aerox, hanya dibedakan dari segi kapasitas mesin dan noken as yang durasinya lebih kecil.

BACA JUGA:Royal Enfield Hadirkan Borderless Warranty: Program Garansi Global untuk Kepuasan Maksimal Pengendara

BACA JUGA:Wajib Tahu! 4 Suku Cadang Mobil yang Harus Diganti Rutin untuk Hindari Kerusakan

Untuk harganya sendiri, Yamaha Lexi 125 tersedia di pasar second dengan kisaran harga mulai dari Rp12 hingga Rp19 jutaan.

Meskipun telah berkiprah di jalanan, Lexi 125 bekas tetap menjadi pilihan menarik dengan nilai lebih yang ditawarkan.

Kategori :