Begini Cara Merawat Motor Matik Injeksi Agar Tetap Awet dan Berkinerja Tinggi di Rumah: Tips dari Ahli!

Sabtu 31 Aug 2024 - 09:05 WIB
Reporter : F. Handayani
Editor : F. Handayani

OKI NEWS - Ingin motor matik injeksi Anda tetap dalam kondisi terbaik tanpa harus sering ke bengkel?

Ternyata, merawat motor matik injeksi di rumah bisa dilakukan dengan langkah-langkah sederhana namun efektif.

Nah beberapa tips penting termasuk memanaskan mesin secara rutin dan menjaga kebersihan motor dapat membuat perbedaan besar. 

Simak panduan praktis ini untuk perawatan motor matik injeksi Anda yang mudah dan efektif.

BACA JUGA:Kolaborasi dengan Aston Martin: Lucid Motors Pertimbangkan Mobil Sport Sebagai Model Ketiga dalam Line-up EV B

BACA JUGA:Top 6 Rekomendasi Motor Listrik Buat Ngojol, Harganya Cuma Rp10 Jutaan!

Biasanya pemilik motor matik injeksi meminta bantuan bengkel untuk melakukan perawatan berkala.

Namun, merawat motor matik injeksi ternyata mudah, bisa dilakukan sendiri di rumah.

Yang pertama, agar kondisi mesin motor matic tetap prima, pemilik untuk memanaskan mesin secara rutin.

Memanaskan mesin motor akan membuat sirkulasi oli tetap terjaga. Mesin pun akan terlindungi jika terlumasi. Cukup lakukan 5-10 menit jika jarang digunakan.

BACA JUGA:Cara Mengurus Pajak Motor Mati di Samsat Terbaru! Ini Persyaratan yang Harus Dibawa

 

BACA JUGA:Video Kekerasan Anak di Ogan Ilir Menghebohkan Media Sosial, Bocah SD Diduga Jadi Korban Kekerasan Ibu Kandung

Kemudian, hal kedua yang harus dilakukan oleh pemilik motor adalah mencuci motor secara rutin.

Selain itu, mencuci motor secara rutin juga merupakan hal penting yang tidak boleh diabaikan. Mencuci motor membantu mencegah munculnya karat pada komponen-komponen motor dan menjaga tampilannya tetap bersih. 

Tags :
Kategori :

Terkait