Video yang beredar juga memperlihatkan AKP Adam Ependi, SE MH, Kasat Resnarkoba Polres Inhu, menghitung barang bukti di dalam minibus dengan pengawasan Kapolsek Seberida, AKP Yudha Efiar, SH.
BACA JUGA:Polda Sumsel Amankan 33,4 Ton Pupuk Ilegal dari Banyuasin dan Muba
BACA JUGA:Anak Tega Aniaya Ayah Kandung di Palembang, Lapor Polisi Setelah Kerap Dipukuli
Rekaman lain menunjukkan petugas bersenjata laras panjang melakukan penggeledahan terhadap kedua tersangka.
Hingga saat ini, Polres Inhu belum memberikan pernyataan resmi mengenai kasus ini, dan publik masih menunggu klarifikasi lebih lanjut terkait dugaan keterlibatan oknum kepolisian dalam jaringan narkoba tersebut.
Kategori :