Waspada! Para Ahli Sebut Ini 5 Tempat Paling Banyak Kuman dan Bakteri di Supermarket

Selasa 18 Feb 2025 - 14:03 WIB
Reporter : SR Harahap
Editor : SR Harahap

Produk makanan curah seperti buah-buahan, sayuran, atau biji-bijian yang dijual tanpa kemasan juga berpotensi terkontaminasi kuman dan bakteri.

Produk-produk ini seringkali disentuh oleh banyak orang sebelum akhirnya dibeli.

Langkah-Langkah Pencegahan

Untuk mengurangi risiko terpapar kuman dan bakteri berbahaya di supermarket, ada beberapa langkah pencegahan yang bisa dilakukan.

BACA JUGA:Konsumsi Teh Hijau Bisa Cegah Pikun, Benarkah? Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Sering Tremor Saat Minum Kopi? Ternyata Ini Penyebabnya

Langkah awal adalah dengan selalu gunakan hand sanitizer setelah berbelanja, terutama setelah menyentuh troli, keranjang, pegangan pintu kulkas, tombol mesin kasir, atau uang tunai.

Cuci tangan dengan sabun dan air mengalir setelah sampai di rumah.

Hindari menyentuh wajah, hidung, atau mulut saat berada di supermarket.

Pilih produk makanan yang dikemas dengan baik dan hindari membeli produk makanan curah jika memungkinkan.

BACA JUGA:Daun Sirih Cina Bisa Bantu Hempaskan Jerawat? Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Bolehkah Minum Obat Saat Perut Kosong? Kenali Efek Sampingnya Pada Tubuh Lengkap Dengan Aturannya

Bawa tisu basah untuk membersihkan troli atau keranjang belanja sebelum digunakan.

Dengan mengetahui tempat-tempat yang paling berkuman di supermarket dan melakukan langkah-langkah pencegahan yang tepat, siapapun dapat melindungi diri dan keluarga dari risiko infeksi bakteri dan kuman berbahaya.

Kategori :