OKI NEWS - Pada hari ini, Jumat, 14 Maret 2025, harga emas di Pegadaian mengalami lonjakan yang signifikan.
Tiga produk emas utama, yaitu Antam, UBS, dan Galeri 24, kompak mencatat rekor harga tertinggi baru.
Menurut data yang diperoleh dari situs resmi Pegadaian, harga emas Antam hari ini dibanderol Rp1.786.000 per gram, naik dari harga sebelumnya.
Untuk ukuran 0,5 gram, emas Antam dijual seharga Rp945.000. Kenaikan ini mencerminkan tren positif yang terus berlanjut dalam beberapa hari terakhir.
BACA JUGA:Viral di Medsos! Warga Batu Ampar Ramai-Ramai Mendulang Emas di Areal Persawahan
BACA JUGA:Harga Emas Antam 5 Maret 2025 Kembali Mengalami Kenaikan Signifikan, Ini Daftar Harganya!
Sementara untuk Emas UBS hari ini terpantau dijual Rp1.724.000 per gram.
Sedangkan emas UBS ukuran 0,5 gram dijual Rp932.000.
Sementara Harga emas Galeri 24 pada hari ini mencapai Rp1.721.000 per gram.
Untuk ukuran 0,5 gramnya dibanderol Rp928.000.
BACA JUGA:Harga Emas Antam Hari Ini: Daftar Lengkap dari 0,5 Gram hingga 1.000 Gram
Pegadaian juga menjual emas batangan dengan berbagai ukuran lainnya, seperti 5 gram, 10 gram, 25 gram dan 50 gram.
Juga tersedia ukuran 100 gram, 250 gram, 500 gram dan yang terbesar 1,000 gram untuk emas batangan produksi Antam.
Berikut ini harga emas Antam di Pegadaian 14 Maret 2025
- Harga emas Antam hari ini 0,5 gram: Rp 945.000
- Harga emas Antam hari ini 1 gram: Rp 1.786.000
- Harga emas Antam hari ini 2 gram: Rp 3.510.000
- Harga emas Antam hari ini 3 gram: Rp 5.239.000
- Harga emas Antam hari ini 5 gram: Rp 8.698.000
- Harga emas Antam hari ini 10 gram: Rp 17.338.000
- Harga emas Antam hari ini 25 gram: Rp 43.217.000
- Harga emas Antam hari ini 50 gram: Rp 86.352.000
- Harga emas Antam hari ini ini 100 gram: Rp 172.623.000
- Harga emas Antam hari ini 250 gram: Rp 431.285.000
- Harga emas Antam hari ini 500 gram: Rp 862.353.000
- Harga emas Antam hari ini 1000 gram: Rp 1.724.665.000