Benarkah Kurang Minum Air Putih Menyebabkan Batu Ginjal? Cari Tahu Faktanya di Sini!

Air putih merupakan komponen paling penting agar tubuh tetap sehat dan terhindar dari batu ginjal. --

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru Lenovo ThinkPad Z13 Gen 1: Laptop Ramah Lingkungan, Hadir dengan Fitur Keamanan Kamera IR

6. Gangguan Sendi dan Tulang 

Air putih memiliki peran penting dalam produksi pelumas sendi. 

Jika sendi tidak memiliki pelumas yang cukup, persendian akan terasa sakit saat beraktivitas.

Hal ini terjadi karena tidak ada pelumas yang mengurangi pergesekan sendi sehingga pergerakan menjadi terbatas.

Selain itu air putih juga berdampak pada kondisi tulang. Kekurangan air dalam jangka panjang dapat berujung pada osteoporosis dan gangguan tulang. Sebab air berfungsi sebagai penyalur nutrisi yang penting untuk tulang.

BACA JUGA:Smartphone Poco M5s: Punya Performa Gahar Berkat Chipset MediaTek Helio G95, Segini Harga Terbarunya!

BACA JUGA:Review Tecno Spark 20 Pro Plus: HP Desain Mewah Harga Cuma Rp 2 Jutaan

Walaupun kamu mengonsumsi makanan kaya kalsium dan vitamin D, tetapi tidak cukup minum air putih, kandungan bermanfaat dari makanan tersebut tidak akan sampai ke tulang.

Benarkah Kurang Minum Air Putih Dapat Menyebabkan Batu Ginjal?

Seperti yang sudah disinggung di atas tadi, jika tubuh kekurangan asupan air, maka mineral yang ada di dalam urine akan lebih mudah terkonsentrasi. 

Sehingga dapat meningkatkan risiko pembentukan batu ginjal yang menumpuk. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan