Kemenag Ingatkan Jamaah untuk tidak Bepergian ke Luar Kota Makkah Jelang Puncak Ibadah
Kemenag Ingatkan Jamaah untuk tidak Bepergian ke Luar Kota Makkah Jelang Puncak Ibadah --
“Jemaah yang wafat berjumlah 43 orang, dengan rincian, wafat di Embarkasi 3 orang, di Madinah 16 orang, di Makkah 22 orang, dan di Bandara 2 orang. Seluruh jemaah wafat akan dibadalhajikan,” pungkasnya.
Per hari Rabu 5 Juni 2024 terdapat 17 kelompok terbang, dengan jumlah jemaah haji 6.742 orang, akan diterbangkan ke Jeddah, dengan rincian sebagai berikut:
1. Embarkasi Surabaya (SUB) sebanyak 742 jemaah/2 Kloter.
BACA JUGA:Listrik di Ogan Ilir Kembali Padam Setelah Sempat Menyala 9 Jam, PLN Indralaya Ungkap Penyebabnya
BACA JUGA:SIMAK! Segini Besaran Bunga KUR BRI 2024 Beserta Simulasi Angsurannya
2. Embarkasi Jakarta Pondok Gede (JKG) Sebanyak 1.226 Jemaah/3 Kloter.
3. Embarkasi Makassar (UPG) sebanyak 900 jemaah/2 Kloter.
4. Embarkasi Solo (SOC) sebanyak 1.080 jemaah/3 Kloter.
5. Embarkasi Batam (BTH) sebanyak 350 jemaah/1 Kloter.
BACA JUGA:Usut Dugaan Korupsi Pemberian Fasilitas Kredit Bank, Kejari Palembang Periksa 6 Saksi
BACA JUGA:Siap Berkurban? Mitra Kurban Desa Celikah OKI Tawarkan Sapi Bobot 500 Kg
6. Embarkasi Kertajati (KJT) sebanyak 440 jemaah/1 Kloter.
7. Embarkasi Jakarta Bekasi (JKS) Sebanyak jemaah 1.320/3 Kloter.
8. Embarkasi Balikpapan (BPN) sebanyak 324 jemaah/1 Kloter.
9. Embarkasi Medan (KNO) sebanyak 360 jemaah/1 Kloter.