Jakarta LavAni Allobank Amankan Kemenangan Perdana Putaran Kedua Proliga 2024 seri Bandung

Skuad Jakarta LavAni Allobank Electric--

“Kesalahan yang sering terjadi itu pada set kedua, delapan kali terlihat servis eror terjadi, kita akan terus evaluasi,” sambung Asisten Pelatih itu. 

Sementara itu, pelatih Jakarta Pertamina Pertamax, Indra Wahyudi Harahap menyebutkan jika anak didiknya belum padu dalam Kerjasama tim.

BACA JUGA:Head to Head Pertemuan dan Prediksi Susunan Pemain Indonesia Lawan Irak, Kualifikasi Piala Dunia 2026

BACA JUGA:Amunisi Baru Skuad Garuda Calvin Verdonk Resmi Menjadi WNI, Erick Thohir: Awal Kemajuan Sepakbola Indonesia

Ia yang baru saja mengganti posisi pelatih asing asal Kuba, Yosmany Monuz Perez, mengatakan pemain asingnya yang baru, Mojtaba Mirza Janpour Mouziraji masih belum dapat mengangkat pemain tim.

Indra memastikan anak didiknya akan terus dievaluasi demi mendapatkan kemenangan nantinya.

“Untuk ke depan nanti kita mudah-mudahan dapat memperbaiki pemain demi hasil yang lebih baik,” tegasnya.

Top Skor Proliga 2024 Kategori Putra

BACA JUGA:Timnas Indonesia Siap Berikan Hasil Terbaik di Tournoi Maurice Revello, Indra Sjafri: Persiapan Sudah Matang!

BACA JUGA:Fabrizio Romano Konfirmasi Kylian Mbappe Sudah Tanda Tangan Kontrak dengan Real Madrid

1. Noumory Keita (Jakarta Bhayangkara Presisi) 136 poin

2. Renan Buiatti (Jakarta Lavani Allo Bank Electric) 127 poin.

3. Armin Afshin Far (Palembang Bank SumselBabel) 115 poin.

4. Mohamed Al Hachdadi (Palembang Bank Sumsel Babel) 110 poin.

BACA JUGA:Ketum PSSI Nilai Pemain Pelapis Timnas Indonesia Menunjukkan Kualitas Terbaiknya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan