Mulai dari Rp700 Ribuan, Begini Cara Pesan Tiket MotoGP Mandalika 2024, Catat Harganya!
Simak cara beli tiket MotoGP Mandalika 2024 27-29 September 2024 mendatang.--
• Penonton yang memiliki penyakit komorbid wajib menunjukkan hasil negative RT-PCR atau swab test antigen dan surat keterangan dokter.
• Warga negara asing wajib menunjukkan sertifikat vaksin dan hasil swab PCR atau Antigen.
• Tiket tidak dapat dibatalkan atau dikembalikan.
• Tiket tidak bisa dipindahkan ke orang lain.
• Melakukan scan elektronik tiket untuk mendapatkan gelang dari panitia sebelum masuk sirkuit.
BACA JUGA:Laga Hidup Mati Indonesia vs Guinea, Berebut 1 Tiket Terakhir ke Olimpiade Paris 2024
BACA JUGA:Irak Persempit Jalan Timnas Indonesia ke Olimpiade Paris 2024
Untuk membeli tiket MotoGP Mandalika 2024 kamu bisa membelinya melalui laman resmi The Mandalika GP dengan mengikuti cara sebagai berikut:
• Masuk ke laman resmi www.themandalikagp.com
• Klik Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024
• Klik Buy Now
• Mulailah isi data yang berupa Alamat email aktif, nama lengkap, nomor handphone, jumlah tiket, dan kategori tiket yang ingin kamu pilih.
• Elektronik tiket akan dikirmkan melalui email yang diisi.
• Segera lakukan pembayaran dan jangan lupa untuk menukarkan e-tiket dengan gelang saat sebelum masuk ke sirkuit Mandalika.
BACA JUGA:Resmi Perpanjang Kontrak, Megawati Terima Gaji Fantastis dari Red Sparks