Cara Merawat Motor Listrik dengan Benar? Tips Terbaik untuk Pemilik Kendaraan Ramah Lingkungan

10 cara merawat motor listrik yang baik dan benar--

6. Penyimpanan yang Benar

Jika kamu tidak menggunakan motor listrik dalam jangka waktu yang lama juga akan memiliki resiko bahwa motor jadi lebih cepat rusak.

Jika motor tidak ingin digunakan dalam jangka waktu yang cukup lama, sebaiknya simpan motor dalam keadaan baterai sekitar 50 persen, jangan terlalu ful dan jangan tidak ada baterai sama sekali. 

BACA JUGA:Waduh! Kebiasaan Buruk Ini Ternyata Bikin Boros BBM Mobil Manual, Pengemudi Pemula Wajib Tahu!

BACA JUGA:Mantap Motor Listrik TVS IQUBE S Dijual Seharga Rp52,9 Juta, Apa Keunggulanya!

Selain itu motor juga harus disimpan di tempat kering dan hindari ruang penyimpanan yang memiliki suhu ekstrem. 

7. Jaga Kebersihan Motor

Selain menyimpan motor dengan baik hal lain yang juga tidak kalah penting adalah menjaga kebersihan motor listrik yang kamu miliki.

Motor listrik harus dibersihkan secara teratur untuk menghindari dari segala penumpukan kotoran-kotoran yang akan merusak bagian-bagian tertentu.

BACA JUGA:Honda ADV 350 2024 Resmi Meluncur, Ini Harga dan Detail Spesifikasinya

BACA JUGA:Rahasia Perawatan dan Pencegahan Kerusakan Aki Motor, Begini Caranya

8. Perhatikan Sistem Pendingin

Motor listrik juga memiliki sistem pendingin, sistem pendingin ini juga harus diperhatikan agar motor bekerja dengan baik.

Pastikan sistem pendingin bekerja secara optimal dan tidak overheating sebab berisiko dapat merusak komponen.

9. Update Perangkat Lunak

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan