Mengungkap Kelemahan Mobil Honda Stream Bekas, Laris Manis Tapi Kok?

Hingga saat ini Honda Stream masih banyak peminatnya, tapi sayangnya mobil MPV ini memiliki penyakit yang kerap menyusahkan pemiliknya. --

BACA JUGA:Laptop Sering Panas? Ternyata Ini Penyebab dan Tips Mengatasinya!

Soal radius putar, Honda Stream bekas kerap menyulitkan penggunanya karena untuk MPV sebesar Stream bermanuver agar sulit saat melakukan putar balik di jalan.

Sebenarnya hal ini sudah menjadi konsekuensi pengguna, karena mengingat mobil ini menggunakan penggerak roda depan, jadi ruang gerak roda agak terbatas.

5. Kaki-kaki Kerap Bunyi 

Kaki- kaki Honda Stream bekas kerap berbunyi, terlebih lagi kaki bagian depan. 

BACA JUGA:5 Tips Mengatasi Kaca Mobil Berembun Saat Hujan, Pengendara Wajib Tau!

BACA JUGA:Daun Kelor: Si Hijau Kaya Manfaat untuk Kesehatan dan Kandungannya yang Luar Biasa

Bunyi pada kaki biasanya timbul saat mobil lewat di jalan bebatuan dan jalan berlubang.

Bunyi ini biasanta ditimbulkan karena suara tumbukan besi kaki-kaki yang aus. 

Agar tidak menimbulkan suara, periksa sambungan dan kondisi kaki-kaki seperti arm, ball-joint serta tie-rod. 

Perlu diingat! Honda Stream bukanlah mobil yang dirancang untung beban berat, jadi sebaiknya jangan melibas jalan rusak terlalu kencang jika mobil gak mau masuk bengkel. 

BACA JUGA:Yuk Cobain Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis, Cara Mudah Dapat uang dari Ponsel

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru Infinix Note 11 Pro: HP dengan Baterai 5000 mAh yang Awet!

Itulah tadi 5 penyakit yang kerap dialami oleh MPV Honda Stream seken. Gimana, kamu masih tertarik membeli mobil seken ini?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan