Infinix Note 40 Turun Harga di Juli 2024, Usung Kamera 108 MP dan RAM 8 GB, Cek Spesifikasinya!

Update Harga Infinix Note 40 di Juli 2024--

Performa Infinix Note 40 dipadukan dengan RAM 8 GB dan memori internal 256 GB.

Lanjut untuk sektor kamera, hp ini dilengkapi dengan tiga kamera belakang, yang terdiri dari kamera wide 108 MP, kamera depth 2 MP, dan AI.

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru Samsung Galaxy A15 Per Juli 2024: Smartphone dengan Performa Mumpuni dan Harga Terjangkau!

BACA JUGA:Duel Spesifikasi Redmi Note 13 4G vs Redmi Note 13 Pro 4G, Selisih Harga Rp1 Juta, Mana yang Lebih Unggul?

Sementara di bagian depan, terdapat kamera depan beresolusi 32 MP.

Untuk daya tahan, Infinix Note 40 dibekali baterai berkapasitas 5000 mAh dengan pengisian cepat 45 W.

Infinix Note 40 menjalankan sistem Android 14 dan sudah dibekali dengan Fingerprint (optik, di bawah permukaan layar), akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, kompas.

Update Harga Infinix Note 40

BACA JUGA:Adu Spek Samsung Galaxy A34 vs Samsung Galaxy A35, Selisih Harga Hanya Rp100.000, Mending Pilih yang Mana?

BACA JUGA:Review Poco X3 NFC Bawa Kamera Canggih dengan Sensor Sony IMX686 Ditenagai Chipset Snapdragon 732G

Di bulan Juli 2024, Infinix Note 40 8GB mendapatkan diskon 15%, jadi smartphone ini sekarang bisa didapatkan dengan harga Rp2.682.000

Harga ini jauh lebih murah dari harga sebelumnya yakni Rp3.049.000.

Infinix Note 40 8GB menjadi pilihan tepat bagi para pengguna yang mencari hp gaming 2 jutaan dengan spesifikasi mumpuni dan harga terjangkau.

BACA JUGA:Review Poco X3 NFC Bawa Kamera Canggih dengan Sensor Sony IMX686 Ditenagai Chipset Snapdragon 732G

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan